Matamata.com - Menyambut Hari Natal biasanya dijadikan beberapa orang untuk wisata rohani. Ini dilakukan artis Felicya Angelista yang belum lama ini berwisata ke Mesir dan Yerusalem.
Hal ini terlihat dari unggahan akun Instagram miliknya. Tak cuma mengunjungi destinasi ikonik, Felicya Angelista juga mendatangi tempat-tempat yang tercantum di Alkitab.
Seperti apa momen liburan Felicya Angelista menjelang Natal di tahun 2019 ini?
Baca Juga:
Diberitakan Belum Pernah Ciuman, Caesar Hito - Felicya Angelista Dicibir
1. Kunjungi piramida Giza
Felicya Angelista tampak mengunggah beberapa foto dirinya di Piramida, salah satu dari tujuh keajaiban dunia. Di sana, Felicya Angelista pun tak henti-henti menyuarakan kekagumannya karena bisa melihat Piramida Giza secara langsung.
2. Berpose dengan Sphinx
Baca Juga:
Caesar Hito dan Felicya Angelista Berendam Bareng, Disemprot Netizen!
Selain piramida, patung Sphinx juga merupakan salah satu panorama ikonik yang ada di Mesir. Di sini, Felicya Angelista pun tampak berpose 'mesra' dengan si patung Sphinx.
3. Mengunjungi Gereja Gantung
Salah satu aktivitas wisata rohani Felicya Angelista terlihat saat dirinya mengunjungi Gereja Gantung atau The Hanging Church. Diketahui, gereja ini dibangun tanpa fondasi dan sudah ada sejak abad ke-7 Masehi.
Baca Juga:
Akhirnya Dilamar, 5 Potret Bahagia Felicya Angelista di Singapura
4. Mendaki Gunung Sinai
Felicya Angelista juga terlihat mendaki Gunung Sinai dan berfoto ketika berada di ketinggian 2.285 meter. Gunung Sinai sendiri adalah tempat di mana Nabi Musa menerima 10 perintah Allah dalam Alkitab.
5. Berenang di Laut Mati
Baca Juga:
Jadi Kado Istimewa, Felicya Angelista Dilamar Caesar Hito saat Ultah
Berenang di Laut Mati, Felicya Angelista akhirnya merasakan sensasi mengambang karena kadar garam yang tinggi. Uniknya, Felicya Angelista juga sempat menjajal rasa air asin yang ada di sana.
6. Mendatangi Tembok Ratapan Yerusalem
Setelah Mesir, Felicya Angelista melanjutkan perjalanannya ke Yerusalem. Di sana, Felicya Angelista pun tampak berfoto di depan Tembok Ratapan yang menjadi saksi kejayaan Nabi Sulaiman.
7. Napak tilas di penjara bawah tanah Yesus
Yang terbaru, Felicya Angelista terlihat berwisata rohani ke penjawa bawah tanah tempat Yesus ditangkap dan disiksa. Di sana, dirinya pun berfoto dengan dinding tempat percikan darah Yesus berada. (Amertiya Saraswati)
Berita Terkait
-
Ditanya Jika Diselingkuhi Hito Caesar, Felicya Angelista Kasih Jawaban Bijak
-
Felicya Angelista Disebut Pernah Beri Bantuan untuk Umat Kristen Palestina, Disentil soal Pandang Agama
-
Ngaku Netral, Felicya Agelista Diduga Selipkan Dukungan Ke Israel
-
Felicya Angelista Dituding Dukung Israel Lewat Video yang Diunggah, Typo Kalimat Perdamaian Disorot: Buah Kali Peach
-
Felicya Angelista Joget Bareng Mertua, Wajahnya Bikin Salfok: Gambaran Hito Pas Punya Cucu
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Kampung Berseri Astra Keputih Hijaukan Lingkungan Surabaya
-
Pelestarian Sendang Tirto Wiguno, Mengangkat Potensi Wironanggan Lewat Program Kampung Berseri Astra
-
Program Beasiswa Kampung Berseri Astra, Harapan Baru bagi Anak-anak di Palembang
-
Peran Exchange Kripto di Indonesia: Apakah Aman dan Legal untuk Berdagang Bitcoin?
-
Harapan Warga Gang Durian: Dukungan Astra dalam Budidaya Ikan Nila Berkelanjutan