Matamata.com - Pasangan Isyana Sarasvati dan Rayhan Maditra memang sempat mencuri perhatian saat melangsungkan lamaran pasca 12 tahun pacaran.
Kini, keduanya tampak melakukan beberapa pemotretan prewedding dengan tema klasik nih.
Baik Isyana maupun Rayhan terlihat memukau banget dengan gaya yang simpel.
Kalau penasaran, berikut 5 potretnya yang sudah Matamata.com rangkum di bawah ini :
1. Sumringah
Potret Isyana Sarasvati bareng Rayhan Maditra yang sumringah abis.
2. Konsep klasik
Isyana Sarasvati dan Rayhan Maditra berkonsep ala teater klasik nih.
3. Outfit simpel
Lihat nih potret pasangan ini dengan outfit simpel, Rayhan dengan jas dan Isyana pakai dress nuansa putih.
4. Mesra
Potret kemesraan keduanya tergambar dalam potret yang satu ini.
5. Kece abis
Prewedding Isyana dan Rayhan makin keliatan kece dengan sorotan cahaya minim.
Berita Terkait
-
Berkonsep Keraton Jawa, Terungkap Foto Prewed Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid
-
Beby Tsabina Unggah Foto Prewedding di Korea Selatan: Emang Boleh Segemes Ini!
-
Beby Tsabina Memukau di Pemotretan Prewedding, Dikira Poster Drakor
-
Meriahkan 'National Couple Day', Thariq Halilintar Malah Spill Foto Prewed?
-
Celine Evangelista Pose Cantik Pakai Kebaya Putih dengan Latar Rumah Khas Jawa, Vibes Prewedding?
Terpopuler
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya