Matamata.com - Trio Lestari dengan vokalis bersuara emas itu beranggotakan Tompi, Sandhy Sondoro dan mendiang Glenn Fredly punya kisah manis.
Dalam akun Instagtam-nya, Tompi mengunggah foto-foto mereka bertiga. Sebagai sahabat dekat Glenn Fredly, Tompi tahu betul kisah perjalanan karier grup musik Trio Lestari. Kata dia, Glenn Fredly yang memberi nama Trio Lestari.
"Nama Trio Lestari itu diajukan oleh Glenn. Kami bertanya, mengapa? Katanya, 'bunyinya Indonesia banget, banyak yang harus kita lestarikan. Dan nanti suatu saat sudah tidak ada, rasanya harus tetap ada bree'," tulis Tompi di akun Instagramnya, Sabtu (11/4/2020).
Hal ini juga menegaskan bahwa Trio Lestari akan tetap ada meski telah ditinggal Glenn Fredly.
"Oh ya, kemarin di pemakaman ada wartawan bertanya bagaimana mana nasib Trio Lestari? Seperti kata Glenn, trio ini akan selalu lestari. Tidak ada yang bisa menggantikan dan digantikan," jelas Tompi.
Sebagai informasi, Trio Lestari terbentuk pada 2013. Kemudian di 2014, Trio Lestari mengeluarkan mini album berjudul "Wangi". Tak hanya itu, ketiga musisi hebat itu juga sukses mengcover ulang lagu "Nurlela" karya dari Bing Slamet, dengan irama jazz. (Herwanto)
Berita Terkait
-
Tompi Jelaskan Kondisi Medis Mata Gibran dan Kritik Stand-Up Comedy Pandji Pragiwaksono
-
Tompi Meradang ke Tim Atta Halilintar usai Jadi Korban Konten Pamer, Singgung soal Makhluk Bodoh
-
Slank, Kotak hingga Sandhy Sondoro Ramaikan Konser Salam Metal, Ganjar Pranowo: Ku Tak Bisa Jauh dari Rakyat
-
Terbaru Andika Kangen Band, Ini 7 Musisi Nikah dengan Dokter
-
Ustaz Solmed Kalah? Dokter Tompi Pamer Rumah Mewah Seharga Rp100 Miliar, Bak Museum
Terpopuler
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya