Matamata.com - Kabar kurang mengenakan kembali menghinggapi industri hiburan tanah air.
Pasalnya, pesinetron muda Naufal Samudra baru saja diamankan pihak kepolisian karena penyalahgunaan obat-obatan terlarang.
Kabar ini tentu mengejutkan banyak pihak terutama penggemar Naufal Samudra. Berparas rupawan dan pandai berakting menjadi daya tarik tersendiri cowok ini sehingga memiliki fans militan.
Biar nggak makin penasaran, yuk kita simak rangkuman MataMata.com tentang sisi unik Naufal Samudra yang jarang diekspos.
Cekidot!
1. Blasteran Indonesia-Jerman
Memiliki wajah yang bule banget, pria bernama lengkap Naufal Samudra Weichert ini ternyata kelahiran Yogyakarta.
2. Perankan Robby
Namanya mulai melejit usai bergabung dengan serial TV favorit Mermaid In Love.
3. Masih 21 Tahun
Meskipun masih sangat muda, tercatat puluhan judul FTV telah dibintangi Naufal Samudra.
4. Anak seniman
Bakat seni yang mengalir pada diri Naufal Samudra ternyata diturunkan dari ibunya yang merupakan seniwati kontemporer.
5. Punya single
Selain jago akting, Naufal Samudra ternyata telah memiliki 5 single lagu lho. Ya, ia diketahui telah belajar musik sejak umur 10 tahun.
Berita Terkait
-
Naufal Samudra Ditangkap Narkoba, Begini Nasib Dinda Kirana
-
Untuk Bantu Rileks, Alasan Naufal Samudra Konsumsi Narkoba
-
Alasan Polisi Tetap Menahan Naufal Samudra Meski Negatif Narkoba
-
Terjerat Kasus Narkoba, Naufal Samudra Menyesal
-
Naufal Samudra Terjerat Kasus Narkoba, Begini Reaksi Jennifer Coppen
Terpopuler
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya