Matamata.com - Karena sedang ada pandemi virus corona, maka pemerintah mengimbau kepada semua umat muslim untuk melakukan Salat Idul Fitri atau Salat Ied di rumah aja.
Biar nggak salah, simak yuk tata cara Salat Ied di rumah aja menurut Ustaz Zacky Mirza.
Ia menerangkan hukum melaksanakan solat Ied di rumah merupakan sunah. Bisa dilakukan sendiri dan bisa dilakukan secara berjamah.
"Minimal jumlah orangnya empat orang. Satu jadi imam tiga jadi makmum," kata ustaz Zacky Mirza usai berziarah ke makam Almarhum Ustaz Jefri Al Buchori, di TPU Karet Bivak, kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Sabtu (23/5/2020).
Setelah melaksanakan salat Ied bisa diisi oleh khutbah, bila ada orang yang bisa mengisinya. Namun itu bisa ditinggalkan bila tidak ada yang bisa mengisinya.
"Boleh ada yang berkhutbah tanpa khutbah juga boleh," jelasnya.
Sedangkan untuk rukun salatnya sendiri sama dengam salat Ied yang biasa dikerjakan.
"Takbir pertama di rakaat pertama tujuh kali di luar takbiratul ihram, yang ke kedua lima kali di luar takbir kiam," jelasnya. (Ismail)
Berita Terkait
-
Ustaz Zacky Mirza dan Pengacara Mendadak Datangi Kantor Polisi: Ada Laporan Pidana
-
Isu Nikah Siri Menerpa Ayus dan Nissa Sabyan, Ustaz Zacky Mirza Minta Publik Istighfar: Takut Hilang Rezeki?
-
Rizky Billar Ungkap Kado Doni Salmanan, Robby Purba Kenang Vanessa Angel
-
Ustaz Zacky Mirza Ungkap Masjid Tempat Ceramahnya Tersambar Petir: Allahu Akbar
-
Wasiat Dorce Gamalama Direspons Ustaz Zacky Mirza, Begini Penjelasannya!
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya