Matamata.com - Aura Kasih mengawali kariernya di dunia hiburan sebagai Miss Indonesia 2007.
Selain model, Aura Kasih ternyata juga jago menyanyi. Terbukti ia pernah merilis album perdananya pada 2008 yang bertajuk Malaikat Penggoda.
Bukan hanya itu, mantan kekasih mendiang Glenn Fredly ini juga sukses merambah dunia seni peran. Nyatanya, akting Aura Kasih dalam film Arini berhasil memukau jutaan penonton tanah air.
Maka sangat wajar jika Aura Kasih sukses di usia muda. Ia bahkan telah memiliki hunian mewah bak vila.
Biar nggak penasaran, yuk kepoin 5 sudut rumah Aura Kasih yang jarang tersorot kamera.
1. Nampak depan
Rasa sejuk makin terasa saat melihat area depan rumah Aura Kasih yang dipenuhi pohon rimbun.
2. Bernuansa putih
Ruang keluarga juga didesain cozy agar baby Bella dapat bermain dengan leluasa dan nyaman.
3. Pohon buku
Kreatif banget, istri Eryck Amaral ini juga jago menghias area baca menjadi tempat yang menyenangkan.
4. Dilengkapi kolam renang
Pose di dekat kolam renang rumah, Aura Kasih serasa menginap di Bali ya?
5. Dapur berkonsep modern
Selain dekorasi yang kekinian, dapur Aura Kasih dilengkapi perabotan mewah. Wow!
Berita Terkait
-
Bantah Jadi Simpanan Ridwan Kamil! Aura Kasih Bongkar Rahasia Kekayaannya
-
KPK Dalami Informasi Aliran Dana Kasus Iklan Bank BJB dari RK ke Aura Kasih
-
Aura Kasih Akui Ogah Ambil Pusing Jadi Single Mom, Pilih Tanpa Suster dan Latih Anak Mandiri
-
Pengumuman! Ini Syarat Pria Menjadi Suami Aura Kasih
-
Mandiri dan Tangguh! Ini 7 Penyanyi Anak Satu Berstatus Single Mom
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya