Matamata.com - Ayu Ting Ting baru saja bergaya dengan jaket pelindung diri (JPD) yang super modis.
Hal ini tentunya membuat banyak orang berpikir Ayu Ting Ting tengah bersiap menghadapi new normal.
Seperti yang kita tahu, pemerintah tengah mencanangkan program new normal.
Dimana nantinya orang-orang yang kembali beraktivitas tetap harus menggunakan masker, rajin cuci tangan, dan memperhatikan protokol kesehatan lainnya.
Nggak perlu lama-lama, yuk langsung saja simak 5 potret Ayu Ting Ting pakai jaket pelindung diri.
1. Modis
Bukan jaket pelindung diri biasa, barang tersebut didesain dengan sangat modis. Terdapat tambahan kain brokat dan tali jaket monokrom yang mempermanis jaket pelindung diri tersebut.
2. Tersedia ukuran anak-anak
Tak hanya untuk orang dewasa, jaket pelindung diri tersebut juga tersedia ukuran anak-anak lho.
3. Karya Anne Avantie
Jaket pelindung diri yang sangat keren itu ternyata karya desainer ternama, Anne Avantie.
4. Sepaket dengan masker
Nah tersedia juga nih masker warna senada dengan jaket pelindung diri. Dijamin gaya kamu tetap akan trendi.
5. Tersedia dalam beberapa pilihan motif
Jika yang pertama mengusung motif monokrom, ada juga nih motif lain yang menggunakan kain etnik warna oranye.
Gimana, keren banget ya gaya Ayu Ting Ting kenakan jaket pelindung diri untuk menghadapi new normal?
Berita Terkait
-
Tiket Konser Ayu Ting Ting di Depok Kembali Dibuka, Air Yasin Jadi Permintaan Utama Sang Penyanyi
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Bukan dari Selebritis, Hard Gumay Bongkar Sosok Jodoh Ayu Ting Ting Ternyata...
-
Ungkit Nafkah usai Keponakan Lahir, Wendy Cagur Sindir Telak Ayu Ting Ting: Sama Keluarga Perhitungan!
-
2 Kali Gagal Nikah, Hard Gumay Minta Ayu Ting Ting Tidak Matre: Susah Cari Kaya Raffi
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya