Matamata.com - Shandy Aulia merupakan salah satu artis yang datang dari keluarga beda agama. Meski begitu, dirinya rukun dan akrab dengan semua anggota keluarga termasuk kakak pertamanya yang muslim.
Diketahui dari unggahan Youtube miliknya, Shandy Aulia tengah silaturahmi ke rumah kakak pertamanya. Momen hangat tersebut membuat banyak netizen terharu sekaligus kaget mereka bak anak kembar.
Kayak apa nih momen keduanya tengah menghabiskan waktu bersama? Simak langsung rangkuman Matamata.com di bawah ini :
1. Silaturahmi ke rumah kakak
Bersama putrinya Claire Herbowo, Shandy Aulia datang ke rumah sang kakak.
Penuh toleransi, Shandy Aulia mengucapkan salam saat masuk ke rumah sang kakak.
2. Minta makan
Tipikal adik yang dimanja kakaknya, Shandy Aulia langsung minta makan begitu sampai di rumah kakaknya.
Tampak Shandy Aulia menikmati masakan kakaknya yang bernama Dian tersebut.
3. Nostalgia
Shandy Aulia juga nostalgia bareng kakak pertamanya nih.
Ternyata sebelum kak Dian, ada kak Siska sebagai anak pertama. Namun kak Siska meninggal dunia di usia 4 tahun.
4. Mirip
Banyak netizen yang salah fokus dengan wajah Shandy Aulia dan kak Dian.
Keduanya bak kembar, kak Dian dibilang Shandy versi berhijab.
5. Saling toleransi
Hidup dengan beda agama, keduanya saling toleransi. Shandy bahkan sempat ikut acara lebaran bareng keluarga intinya.
Itu tadi momen hangat Shandy Aulia bareng kakak pertama, wah keren ya menanamkan toleransi tinggi di keluarganya.
Berita Terkait
-
Maia Estianty Bawa-bawa Ayat Al Quran Soal Hubungan Beda Agama El Rumi dan Eca Aura
-
Ditodong Maia Estianty soal Statusnya dengan El Rumi, Eca Aura Sempat Tanya Hukum Nikah Beda Agama ke Habib Jafar
-
Potret Pembaptisan Putri Kedua Dimas Anggara dan Nadine Chandrawinata, Kenakan Dress Cantik Turun Temurun
-
Dicap MUI Tak Sah Nikah Beda Agama dengan Mahalini, Rizky Febian: Baiknya Baca Resep Sebelum Masak!
-
Shandy Aulia Pamer Pakai Hijab di Dubai, Langit Gelap Langsung Diterjang Badai Besar!
Terpopuler
-
6 Cara Biar Urusan Pengajuan Pinjaman Cepat Beres, Siapkan Ini Sebelum Chat CS!
-
Eks Menpora Dito Ariotedjo Penuhi Panggilan KPK Terkait Kasus Korupsi Kuota Haji
-
Modernisasi Armada, BRIN Adopsi Teknologi Kapal OceanX untuk Riset Maritim Indonesia
-
Bulog Lipat Gandakan Stok Pangan di Sumbagut 3 Kali Lipat Jelang Ramadhan 2026
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+
Terkini
-
6 Cara Biar Urusan Pengajuan Pinjaman Cepat Beres, Siapkan Ini Sebelum Chat CS!
-
Ultraverse Festival 2026: Konser "Connected Music" Jakarta-Surabaya-Bali Berkat XL Ultra 5G+
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru