Matamata.com - Carlo Milk menjadi salah satu karakter baru di sinetron Ikatan Cinta. Ia digadang-gadang akan jadi saingan Aldebaran yang diperankan oleh Arya Saloka.
Pesona Carlo Milk sendiri menuai perhatian karena kegantengannya. Instagram Carlo Milk pun sudah mulai ramai dikomentari pencinta film Ikatan Cinta loh.
Simak langsung yuk potret ganteng Carlo Milk rangkuman Matamata.com di bawah ini :
1. Wajah tampan
Carlo Milk memiliki wajah tampan memesona. Sosoknya ganteng dengan gaya rambut jabrik.
Tampak Carlo Milk memiliki tubuh kekar dan tinggi. Pesinetron ini langsung menuai perhatian.
2. Topless
Gaya Carlo Milk saat topless di pinggir kolam renang. Tampak dirinya menggunakan kacamata renang saat berpose.
Nggak malu, ia memamerkan bagian tubuhnya kala itu. Kece nggak nih menurutmu?
3. Sama Andin
Potret Carlo Milk alias Rafael sama Andin saat berada di lokasi syuting Ikatan Cinta. Carlo Milk sendiri sudah menuai banyak komentar dari pencinta sinetron ini.
Beberapa kali ia mengunggah potret saat bersama pesinetron lainnya. Wah, udah mulai membaur nih karakter baru.
4. Gaya kasual
Potret Carlo Milk dengan gaya kasual yang super simpel. Salah satunya saat memiliki pemandangan indah di belakang.
Ia hanya menggunakan kaus oblong dan celana panjang simpel. Ia pun berpose candid kala itu.
5. Bareng istri
Di dunia nyata, Carlo Milk sama seperti Arya Saloka. Ia sudah berkeluarga, memiliki istri dan anak.
Itu tadi lima potret ganteng Carlo Milk, saingan Arya Saloka di Ikatan Cinta. Gimana nih kalau menurutmu?
Berita Terkait
-
Arya Saloka dan Putri Anne Sah Bercerai Secara Verstek: Semoga Keputusan Ini yang Terbaik
-
Demi Film 'Sayap Sayap Patah 2: Olivia', Arya Saloka Ubah Penampilan
-
Sikap Kalem Arya Saloka Saat Ditanya Soal Putri Anne Setelah Gugatan Cerai: Saya Enggak Tahu
-
Amanda Manopo Tegaskan Tak Terkait Gugatan Cerai Arya Saloka: Jangan Sangkutpautkan Nama Saya
-
Pertengkaran Jadi Alasan Gugatan Cerai Arya Saloka ke Putri Anne Terkuak
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya