Matamata.com - Nagita Slavina diketahui jadi salah satu artis yang tajir melintir sejak lahir. Semasa hidup bersama Rieta Amilia, Nagita Slavina menempati kamar mewah yang memiliki banyak fasilitas.
Hal ini diunggah oleh YouTube Rieta Amilia beberapa waktu lalu. Ia memamerkan kamar Nagita Slavina bergaya klasik modern saat masih jadi gadis.
Penasaran nggak nih? Simak langsung rangkuman Matamata.com di bawah ini yuk :
1. Penuh kaca
Kamar Nagita Slavina yang bernuansa klasik modern ini memiliki banyak kaca di dinding. Tampak beberapa kaca ada di samping kanan dan kiri.
Salah satunya yang dekat dengan kasur nih. Kasur Nagita Slavina sendiri tampak memiliki tiang dengan model klasik yang kece abis.
2. Sudut meja
Ada meja TV yang besar dengan sudut yang diisi dengan beberapa foto Nagita Slavina dan Caca Tengker. Di sini juga ada TV yang amat besar dipajang.
Terlihat penampakan kamar Nagita Slavina penuh kaca dan bernuansa klasik membuat betah meski sudah tak dihuni. Wah, elegan dan mewah abis ya nuansa interiornya.
3. Wardrobe dan kamar mandi
Masuk lagi ke dalam ada pintu ke ruangan wardrobe dan kamar mandi. Tampak ruangan wardrobe ini kelihatan penuh dengan barang.
Rupanya banyak barang Nagita Slavina yang masih tersimpan di sini. Ruangan ini juga bersatu dengan kamar mandi.
4. Hiasan di dinding
Tampak hiasan di dinding amat klasik modern. Ada cermin yang memiliki ornamen ala klasik juga loh.
Nagita Slavina juga memilih warna-warna yang kalem serta gold untuk interior kamarnya. Wih, sultan dari lahir ya.
5. Sofa
Ada sofa yang berada di bawah cermin dan kelihatan nyaman banget. Warna sofa yang satu ini senada dengan kasur Nagita Slavina berwarna pink muda.
Itu tadi lima potret kamar Nagita Slavina di rumah Rieta Amilia yang bernuansa klasik modern. Kece abis ya?
Berita Terkait
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
-
Raffi Ahmad dan Thariq Halilintar Juara Umum Padel 'TOSI 2025': Berkat Doa Istri
-
Amy Qanita Dukung Penuh Raffi Ahmad dan Menantunya Berkarier di Politik
-
Tren Dediphobia Viral, Anak Raffi Ahmad Ikut Tantangan: Dedi Mulyadi Tanggapi Keinginan Rafathar
Terpopuler
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya