Matamata.com - Rimar Callista jadi salah satu peserta Indonesian Idol Special Season yang masuk jadi top 3. Penampilan Rimar Callista jadi salah satu yang disorot pada Senin (23/3) saat duet dengan Weird Genius.
Nggak hanya selalu tampil memukau dengan nyanyiannya, Rimar Callista juga pesona yang memikat. Penasaran nggak nih dengan potret cantik Rimar Callista?
Langsung simak selengkapnya rangkuman Matamata.com di bawah ini :
1. Awal masuk Indonesian Idol
Penampilan Rimar Callista saat mendapatkan Golden Ticket di Indonesian Idol nih. Rimar terlihat cantik dengan outfit kasual yaitu cardigan cokelat dan dalaman hitam.
Gaya Rimar Callista terlihat memukau dengan makeup flawless dan riasan mata simpel. Ia memulaskan lipstik merah di bibirnya kala itu.
2. Pakai hijab
Rimar Callista rupanya pernah membagikan potret dirinya saat pakai hijab nih. Berbalut hijab pashmina, Rimar Callista manglingi banget nih.
Ia pun tampil manis dengan riasan wajah smokey eyes yang lembut. Pilihan warna bibir pink muda membuatnya kelihatan makin manis.
3. Tampil elegan
Kalau yang satu ini gaya Rimar Callista saat barada di atas panggung Indonesian Idol. Ia menggunakan jas biru metalik sebagai atasan.
Tampilannya makin kece dengan riasan flawless kala itu. Gaya rambut bun membuatnya tampil beda dari biasanya.
4. Pose bareng Mark
Rimar Callista tampil kece saat pose bareng Mark Natama, salah satu kontestan Indonesian Idol. Rimar tampil manis dengan outfit cokelat muda yang feminin.
Ia pakai makeup nuansa cokelat yang amat cocok dengan penampilannya. Kece abis Rimar Callista.
5. Selfie
Potret selfie Rimar Callista yang manis dengan riasan natural. Gayanya cute abis nih saat selfie.
Itu tadi lima potret cantik Rimar Callista, top 3 Indonesian Idol Special Season yang suara dan penampilannya menggelegar nih.
Berita Terkait
-
Lirik Waktu dan Perhatian - Rimar Callista, Bikin Baper Berjamaah
-
Maia Estianty Menghilang saat Mulan Jameela Nyanyi di Depan Ahmad Dhani
-
Mulan Jameela Nyanyi, Ini yang Dilakukan Ahmad Dhani dan Maia Estianty
-
Profil Rimar Callista, Juara Satu Indonesian Idol Special Season
-
Lihat Krisdayanti Manggung, Anang Hermansyah Memuji: Nggak Mudah Jadi Diva!
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya