Miss Eco International sendiri merupakan ajang kontes kecantikan yang bertujuan untuk mengkampanyekan gerakan penghijauan. Miss Eco International diselenggarakan di Mesir dan dimenangkan oleh Gizzelle Ulys dari Afrika Selatan di tahun 2021 ini.
3. Pernah belajar bahasa Arab
Untuk memaksimalkan penampilannya di kontes kecantikan Miss Eco International 2021, Intan sudah menjalani serangkaian persiapan, mulai dari mengikuti sekolah kecantikan hingga pelatihan dari desainer ternama.
Bahkan, Intan mengaku pernah belajar bahasa Arab. Mengingat acara bergengsi itu di gelar di Mesir, dia berharap kemampuan ini bisa membantunya dalam kontes tersebut.
4. Kerap melakukan kegiatan sosial
Intan masih menyempatkan diri untuk melakukan kegiatan sosial untuk membantu sesama di sela-sela kesibukannya. Baginya, sedekah adalah hal wajib, bukan hanya pada manusia saja, tetapi juga sesama makhluk hidup.
Hal tersebut terlihat saat dirinya hadir menemui anak-anak yatim di Rumah Asuh Yatim Fadhilah Ihsan belum lama ini.
5. Sempat telat mengikuti karantina
Berita Terkait
-
Miss Eco Indonesia Intan Wisni Curhat Pernah Tak Diakui Ibunya Sebagai Anak
-
Emma Waroka Sentil Pedas Intan Wisni: Tong Kosong Nyaring Bunyinya!
-
Cara Klarifikasi Miss Eco Intan Wisni Panen Hujatan: Gak Ada Wibawanya!
-
Dicibir Tak Bisa Bahasa Inggris, Intan Wisni: Aku Punya Trauma!
-
Profil Intan Wisni Miss Eco Indonesia, Dituding Tak Mahir Bahasa Inggris
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Kampung Berseri Astra Keputih Hijaukan Lingkungan Surabaya
-
Pelestarian Sendang Tirto Wiguno, Mengangkat Potensi Wironanggan Lewat Program Kampung Berseri Astra
-
Program Beasiswa Kampung Berseri Astra, Harapan Baru bagi Anak-anak di Palembang
-
Peran Exchange Kripto di Indonesia: Apakah Aman dan Legal untuk Berdagang Bitcoin?
-
Harapan Warga Gang Durian: Dukungan Astra dalam Budidaya Ikan Nila Berkelanjutan