Matamata.com - Mayangsari baru-baru ini menggelar acara buka puasa bersama sahabat sosialita di rumahnya. Keseruan itu tampak di unggahan terbarunya di akun YouTube miliknya, Mayangsari Official.
Tampak deretan artis menghadiri buka puasa itu, salah satunya Iis Dahlia. Menu yang dihadirkan pun nggak kaleng-kaleng, berkelas bak di hotel mewah lho.
Kamu penasaran intip suasana bukber Mayangsari? Yuk kepoin di bawah ini biar nggak penasaran:
1. Hidangan Melimpah
Mayangsari menyiapkan hidangan melimpah di rumahnya untuk momen buka puasa bersama ini. Sebelum para tamu datang, Mayangsari memantau sendiri persiapannya.
Tampak meja makan di rumah Mayangsari sudah ditata dengan bunga-bunga dan piring mahal bak di hotel mewah nih. Menunya sendiri bervariasi dan tampak lezat. Aneka takjil juga tersedia lho.
2. Wawancarai Iis Dahlia
Istri Bambang Trihatmodjo ini juga ikutan menggoda Iis Dahlia soal insiden salah lirik beberapa waktu lalu. Tampak Mayangsari tertawa kala Iis Dahlia mengaku salah lirik.
Persahabatan mereka terlihat akrab di sela makan-makan bersama itu. Mayangsari menjadi tuan rumah yang baik menemani para tamunya makan.
3. Nuansa Mewah dan Penuh Kehangatan
Nuansa emas mendominasi tempat bukber Mayangsari di rumahnya ini. Lampu-lampu kristal yang bergantungan menambah mewah suasana bak di restoran mahal.
Namun meskipun kelihatan mewah, kehangatan juga terasa. Mayangsari kerap bercanda dengan teman-teman sosialitanya dalam berbagai kesempatan. Seru banget nih bukber Mayangsari, gimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Mayangsari Akui Bangga Dapatkan Bambang Trihatmodjo Tanpa Oplas, Langsung Kena Semprot: Pelakor Gak Tahu Malu
-
Mayangsari Bangga Cantik Alami Tanpa Oplas, Dicibir: Karena Duit Cendana!
-
Mayangsari Bangga Bisa Gaet Bambang Trihatmodjo Tanpa Oplas, Netizen Kesal: Mundur, Pelet Gue Paling Ampuh
-
Jadi Istri Bambang Trihatmodjo, Mayangsari Spill Tips Senangkan Suami di Rumah: Alis Harus Joget
-
Halimah Mengemis ke Bambang Trihatmodjo Meski Tak Diberi Nafkah Lahir Batin: Masih Punya Rasa Sayang
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya