Matamata.com - Kreator TikTok bernama Novi Listiana sedang menjadi perbincangan netizen setelah mengungkap kisah perjalanan hidupnya dari penyanyi dangdut menjadi petani. Novi Listiana mengatakan bahwa ia menjadi petani setelah meninggalkan dunia musik dangdut dan memutuskan untuk hijrah. Keputusannya ini, membuat hidupnya lebih bahagia.
Pemilik akun TikTok novilisty_ ini kerap membagikan video kesehariannya mengolah lahan yang ada di Boyolali, Jawa Tengah. Videonya belakangan viral dan membuat namanya jadi sorotan. Penasaran dengan sosoknya? Simak sederet potret Novi Listiana berikut ini.
1. Novi Listiana merupakan perempuan kelahiran Selo, Boyolali. Mulanya, ia menjadi biduan untuk membiayai ekonomi keluarga
Baca Juga:
8 Anak Penyanyi Dangdut yang Memesona, Gak Cuma Putra Iis Dahlia!
2. Profesi sebagai pedangdut telah ia lakoni sejak 2014. Hingga saat virus Corona mulai masuk ke Indonesia, ia memutuskan untuk berhenti
3. Bukan tanpa alasan, saat itu permintaan manggung menurun drastis akibat terhantam pandemi
4. Meluruskan niat untuk meninggalkan panggung dangdut, Novi pun mantap hijrah dan mengubah penampilannya sebagai perempuan berhijab
Baca Juga:
7 Artis yang Langganan Jadi Juri dan Komentator Ajang Dangdut
5. Dari situ, Novi pun memilih banting stir jadi petani dan mengolah kebun sayurannya
6. Seperti yang terlihat di unggahannya, Novi setiap harinya melakukan aktivitas seperti menyangkul hingga memanen
7. Aktivitasnya kini rupanya disambut positif oleh warganet dan membuatnya jadi populer. Akun TikTok miliknya sudah punya lebih dari 241,1 ribu pengikut lho
Baca Juga:
4 Artis Dangdut Batal Nikah, Ayu Ting Ting Pasrah Bukan Jodohnya
Itulah sederet potret Novi Listiana, pendangdut yang curi perhatian usai hijrah dan putuskan jadi petani.
Berita Terkait
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Boney M 50th Anniversary Tour Menghidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta
-
Lamaran Bhisma Mulia Ditolak Keluarga Calon Istri, Apa Alasan Sebenarnya?