Matamata.com - Nama Ivan Gunawan yang telah berkiprah di dunia hiburan sejak 2000-an kini tidak asing lagi. Selain pekerjaannya sebagai publik figur, ia juga merupakan desainer kondang yang kerap merancang busana untuk para seleb. Baru-baru ini Ivan Gunawan menceritakan awal kesuksesannya menjadi desainer ternyata karena pernikahan Rossa pada 2004.
Artis yang akrab disapa Igun itu ditunjuk Rossa untuk merancang busana pernikahannya dengan Yoyo Padi. Ternyata bayaran yang diterimanya dari Rossa ia gunakan untuk membuka butik. Ia menerima Rp30 juta untuk mencari kontrakan dan membuka butik sendiri.
Kala itu Igun memang sudah aktif di dunia hiburan, tapi honor yang diterimanya belum cukup untuk membuka butik. Berkat Rossa, ia bisa mengawali kariernya sebagai desainer. Hingga kini Igun sangat berterima kasih pada penyanyi yang diisukan dekat Afgan tersebut.
Kini, Ivan Gunawan dikenal sebagai artis yang tak hanya sukses di bidang hiburan dan mode, tapi juga bisnis di berbagai bidang. Ada tujuh sumber kekayaan Igun saat ini. Apa saja?
Berita Terkait
-
Ivan Gunawan Wujudkan Impian Bangun Masjid di Pesantren: Sebelum Haji, Keinginan Besar Saya Tercapai"
-
Gurauan Barak Militer dan KUA, Dedi Mulyadi dan Ivan Gunawan Ramai Ajak Ayu Ting Ting di Tengah Viral Media Sosial
-
Ivan Gunawan Berniat Sumbangkan Ribuan Baju Karya Sendiri Usai Tunaikan Ibadah Haji
-
Ruben Onsu dan Ivan Gunawan Bersiap Tunaikan Haji Tahun Ini: Doakan Kami Lancar Sampai Tanah Suci
-
Bersiap Berangkat Haji, Ivan Gunawan dan Ruben Onsu Saling Menguatkan: Saya Ingin Jadi Igun yang Apa Adanya
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya