Matamata.com - Sahur adalah momen penting bagi umat Islam yang hendak berpuasa. Agar kuat seharian menjalani aktivitas saat puasa, tentu makan saat sahur tak boleh dilewatkan.
Makanan yang disajikan saat sahur biasanya makanan yang mudah untuk dimasak dan tidak ribet. Seperti nasi gila ala Willgoz yang sangat cocok dimasak untuk sahur yang tentunya bahannya sangat simpel.
Langsung saja yuk intip resep nasi gila ala Willgoz untuk menu sahur anti ribet.
Nasi gila:
2-3 pcs telur
1/2 pack sosis Kanzler Beef Cocktail
4-6 pcs bakso
1/4 kol
1/2 wortel kecil
1ikat caisim
2 pcs baput di haluskan
Nasi putih hangat
Langkah memasak nasi gila:
1. Cuci dan potong sayur dan sosis.
2. Tumis sayur dan sosis dengan campuran saos tiram, kecap manis, sambal, kecap asin, dan bumbui dengan gula dan lada putih.
3. Masak hingga sayuran matang.
4. Sajikan dengan nasi hangat.
Tag
Berita Terkait
-
Es Kelapa Jadi Menu Favorit Davina Karamoy di Bulan Ramadan
-
Hukum Anaknya dari Dicocol Sambal hingga Diguyur Air, Rossa Sakit Mental Imbas Cerai dengan Yoyo?
-
Rossa Pamer Momen Dipeluk Anaknya, Caption Postingannya Bikin Ramai: Berduaan sebelum Bertiga
-
Amora Lemos Nyanyikan Lagu Hari Kemenangan malah Dicibir: Malahan Kayak Lagu Natal
-
Romantis! Deva Mahenra Jalani Puasa Ramadan, Mikha Tambayong Heboh Siapkan Takjil
Terpopuler
-
Menlu RI: Evakuasi WNI di Iran Belum Diputuskan, Situasi Terus Dipantau
-
Sebut Pilkada Langsung Berbiaya Mahal, Yusril Usul Kepala Daerah Dipilih DPRD?
-
John Herdman Dorong Rizky Ridho Segera 'Naik Level' ke Luar Negeri
-
Menhaj Tegaskan Petugas Haji Dilarang 'Layani Atasan', Fokus Mutlak pada Jemaah
-
Menkum Minta Advokat Kedepankan Kode Etik dalam Implementasi KUHP dan KUHAP Baru
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan