Matamata.com - Lagu Ojo Dibandingke tengah viral dan didengarkan hampir seantero Indonesia. Lagu ini awalnya diciptakan dan dipopulerkan oleh Abah Lala yang kemudian dinyanyikan ulang bersama Denny Caknan. Arti lirik lagu Ojo Dibandingke pun belakangan banyak dicari.
Lagu Ojo Dibandingke menceritakan tentang seorang pria yang benar-benar mencintai pasangannya. Kemudian lagu ini semakin viral karena dinyanyikan oleh artis cilik bernama Farel Prayoga. Ini arti lirik lagu Ojo Dibandingke.
Arti lirik lagu Ojo Dibandingke
Baca Juga:
Perjalanan Cinta Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi, Saling Cinta Sejak di Bangku SMP
Wong ko ngene kok dibanding-bandingke
(Orang seperti ini kok dibanding-bandingkan)
Saing-saingke yo mesti kalah
(Dipersaingkan, ya pasti kalah)
Tak oyako aku yo ora mampu
(Kukejar pun, aku ya tidak mampu)
Baca Juga:
Denise Chariesta Ogah Damai dengan Razman Nasution: Mending Gue Dipenjara
Mung sak kuatku mencintaimu
(Hanya sekuatku mencintaimu)
Ku berharap engkau mengerti
(Di hati ini hanya ada kamu)
Jelas bedo yen dibandingke
(Jelas beda bila dibandingkan)
Baca Juga:
Pesulap Merah Ngegas Dituding Memecah Belah Umat: Saya Bersuara Agar Masyarakat Tidak Dibodohi
Ora ono sing tak pamerke
(Tidak ada yang kupamerkan)
Tak oyako aku yo ora mampu
(Ku kejarpun aku ya tidak mampu)
Mung sak kuatku mencintaimu
(Hanya sekuatku mencintaimu)
Baca Juga:
Erina Gudono Berani Komentari Foto Kaesang Pangarep, Langsung Diserbu
Ku berharap engkau mengerti
(Di hati ini hanya ada kamu)
Jelas bedo yen dibandingke
(Jelas beda bila dibandingkan)
Ora ono sing tak pamerke
(Tidak ada yang kupamerkan)
Raono ajine
(Tak ada harganya)
Wong ko ngene kok dibanding-bandingke
(Orang seperti ini kok dibanding-bandingkan)
Saing-saingke yo mesti kalah
(Dipersaingkan, ya pasti kalah)
Tak oyako aku yo ora mampu
(Kukejar pun aku ya tidak mampu)
Mung sak kuatku mencintaimu
(Hanya sekuatku mencintaimu)
Ku berharap engkau mengerti
Di hati ini hanya ada kamu
Sopo wonge sing ra loro ati
(Siapa orang yang tidak sakit hati)
Wes ngancani tekan semene
(Sudah menemani sampai sekarang)
Nanging kabeh ora ono artine
(Namun semua tidak ada artinya)
Raono ajine
(Tak ada harganya)
Wong ko ngene kok dibanding-bandingke
(Orang seperti ini kok dibanding-bandingkan)
Saing-saingke yo mesti kalah
(Dipersaingkan ya pasti kalah)
Tak oyako aku yo ora mampu
(Kukejar pun aku ya tidak mampu)
Mung sak kuatku mencintaimu
(Hanya sekuatku mencintaimu)
Ku berharap engkau mengerti
(Di hati ini hanya ada kamu)
Ku berharap engkau mengerti
(Di hati ini hanya ada kamu)
Berita Terkait
-
Denny Caknan Pamer Wajah Cantik Cundamani, Dipuji Mirip Ibunya: Boneka Hidup Gemas Sekali
-
Suara Gilga Sahid saat Nyanyi Lagu Dewa 19 Dikritik: Ayo Latihan Vibra Kuda
-
Sampai Kerja Serabutan Jelang Resepsi, Happy Asmara Spill Sampingan Gilga Sahid Selain Nyanyi
-
Gilga Sahid Sebut Happy Asmara Istrinya, Diyakini Sudah Menikah: Tinggal Resepsi Nunggu Ortu Pulang Umrah
-
Gilga Sahid Cium Kening Happy Asmara padahal Baru Pacaran: Bulan Puasa malah Seperti Itu
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Boney M 50th Anniversary Tour Menghidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta
-
Lamaran Bhisma Mulia Ditolak Keluarga Calon Istri, Apa Alasan Sebenarnya?