Matamata.com - Pesona Ello dan Virzha Bersama Dewa 19 Bikin Panas Hari Ketiga Prambanan Jazz 2023
Dewa 19 menambah panas hari ketiga Prambanan Jazz 2023 dengan penampilannya bersama Ello dan Virzha yang menyanyikan total 10 lagu.
Tepat pukul 20.15 WIB usai penonton dibawa nostalgia dengan Kla Project, Dewa 19 bersama Ello dan Virzha tampil membukat sesinya dengan 'Angin'.
Penonton Prambanan Jazz 2023 yang sebelumnya berhamburan ke sisi Pasar Kangen untuk makan dan minum lalu berlarian kembali ke area panggung guna menyaksikan penampilan band legendaris tersebut.
Di penampilan pembukanya ini, Ahmad Dhani turut berada di area depan untuk bernyanyi bersama Ello dan Virzha membawakan lagu tersebut.
Usai 'Angin', Virzha kembali ke backstage dan Ahmad Dhani menempati posisi keyboard. Ello menjadi nahkoda untuk lagu 'Arjuna', 'Tak Akan Ada Cinta yang Lain', 'Sudah' dan 'Pupus'.
Berpakaian serba hitam, Ello menunjukan gaya flamboyan dan seksi yang membuat penonton berkali-kali teriak kegirangan karenanya.
Tak banyak perubahan pada aransemen lagu Dewa 19 di penampilannya ini. Aransemen lawas yang identik dengan Dewa 19 dibawakan di Prambanan Jazz 2023.
Berita Terkait
-
Virzha Gelar Pernikahan Tertutup, Ini Sosok Sausan Sabrina Istrinya
-
7 Potret Virzha Resmi Menikah dengan Sausan Sabrina, Momen Ijab Kabul Jadi Sorotan
-
Virzha Menikah, Dipuji Punya Suara Ijab Kabul Terganteng: Kaya Pengisi Suara Kartun Nabi-Nabi
-
Selamat! Istri Penyanyi Ello Hamil Calon Anak Kedua
-
Kenalkan Mantannya saat SMP ke Al Gazhali, Ahmad Dhani: Ciuman Pertama Sama Dia Nih
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS
-
Next Generation Visinema: Michael Rainheart dan Febri Darmayanti, Wajah Baru Perfilman Indonesia Lewat 'Hutang Nyawa'
-
Cine-Concert Samsara: Sebuah Simfoni Cahaya dan Suara
-
Kenali Ciri-ciri Pasangan Red Flag Seperti Arya yang Diperankan Ibrahim Risyad, Jangan Sampai Terjebak dan Menyesal!
-
Identitas Sinema Asia Terjawab di JAFF 2024: Yohanna Sabet 5 Piala, Happyend Bawa Pulang Golden Hanoman