Matamata.com - Aksi 812 yang digelar di Kuala Lumpur, Malaysia sukses menarik perhatian masyarakat Tanah Air, tak terkecuali Arie Untung. Bukan tanpa alasan, aksi besar-besaran itu disebut punya banyak kemiripan dengan serangkaian aksi 212 yang digelar di kawasan Monas, Jakarta Pusat.
Arie Untung pun menunjukkan kekaguman terhadap aksi 812 melalui Twitter-nya. Seraya mengunggah beberapa potret aksi tersebut, suami Fenita Arie itu mengungkap, ''The power of ukhuwah. Malaysia 812.''
Tak terima, Ernest Prakasa langsung menanggapi cuitan Arie Untung tersebut dengan sindiran keras. Ia pun menjelaskan tujuan dari aksi 812 di Kuala Lumpur, Malaysia, yang merupakan sebuah perayaan atas keputusan pemerintah untuk tidak meratifikasi konvensi tentang ras.
Baca Juga:
Ucapan Manis Gempi - Gisel buat Gading Marten Jadi Aktor Terbaik
''812 itu demo menentang ICERD (International Convention on The Elimination of Racial Discrimination). Pemerintah Malaysia mau menghapus disriminasi, tapi dilawan oleh orang-orang ini,'' ungkap Ernest Prakasa.
Sutradara film Susah Sinyal itu pun menutup pernyataannya dengan pertanyaan bernada sarkasme. Ernest Prakasa juga tak ragu menyebut bahwa Arie Untung sebenarnya berutang budi pada seseorang yang beretnis Cina.
''Jadi, elo pribadi lebih pro ke diskriminasi etnis? Lo banyak job di MNC, Hari Tanoe itu C**a, FYI,'' tutup Ernest Prakasa.
Baca Juga:
Bukti Putri Ussy Sulistiawaty Warisi Darah Seni Orangtuanya
Ernest Prakasa seakan sudah kehabisan kesabaran dengan pernyataan Arie Untung. Tak selesai dengan sindiran kerasnya, lelaki yang punya andil besar dalam perkembangan stand up comedy di Indonesia itu pun melanjutkan sindirannya dengan membalas cuitan netizen.
''Di Global TV sering nongol dia (Arie Untung), Koh,'' komentar seorang netizen.
Ernest Prakasa lantas membalas singkat, "Iya justru itu. Mungkin dia pikir Hari Tanoe orang Arab."
Suara.com/Fajarina Nurin
Berita ini sudah dipublikasikan sebelumnya di Suara.com.
Berita Terkait
-
Warga Malaysia Berikan Nilai 0 per 10 ke Jakarta, Warganet Langsung Serbu Akun Tiktok Intan
-
Jomblo Lama Masih Belum Move On, Fuji Disebut Ada Sosok Pria Mentereng dari Malaysia yang Bucin Banget Padanya
-
Masbuk saat Salat Berjamaah, Raffi Ahmad Diketawai Arie Untung: Sangat Disayangkan, Jangan Merasa Paling Baik
-
Tiba-tiba Bikin Konten Mukbang, Warganet Curiga Boy William Lagi Patah Hati: Saingannya TNI!
-
Mewahnya Rumah Siti Nurhaliza, Raffi Ahmad Kalah!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar