Matamata.com - Selain lagu 'Sunny' dan 'Kecewa', lagu 'Pernah Muda' juga mengantarkan Bunga Citra Lestari dalam kesuksesan di dunia musik. Musik asik dan suara renyah milik Bunga Citra Lestari alias BCL menjadi hal yang dirindukan.
Terlebih lagi, BCL merilis video klip memiliki kualitas sama baiknya dengan lagu yang dibawakan.
Dirilis pada 2008, video klip 'Pernah Muda' berhasil mencuri perhatian penonton. Kala itu, video klip Pernah Muda-nya BCL laku diputar di berbagai acara musik yang ada di stasiun televisi.
Baca Juga:
Indonesia Banget, 5 Pesona Tasya Kamila Kenakan Kebaya
Selain konsep video klip unik yang menjadi sorotan, bintang tamunya pun menarik perhatian penonton. Setelah 10 tahun berlalu sejak video klip tersebut dirilis, kira-kira gimana ya kabar bintang video klip BCl 'Pernah Muda'? Yuk, intip di sini.
1. Aktif Bermain Film
Bagi yang memang menggandrungi, pasti sudah tahu bintang video klip 'Pernah Muda' adalah Nicholas Saputra. 10 tahun berlalu, Nicholas Saputra masih eksis di dunia perfilman Indonesia.
Baca Juga:
Istri Herman Seventeen Sempat Diajak Temani Manggung ke Tanjung Lesung
2. Baru Saja Menyelesaikan Film Terbarunya
Seperti apa yang diketahui, Nicholas Saputra baru saja membintangi film 'Aruna dan Lidahnya'. Nicholas Saputra berperan sebagai Bono yang merupakan seorang chef.
3. Menang Piala Citra
Baca Juga:
'Mbangun Ndeso' ala Milenial, Film Kritik Menggelitik Berbiaya Nol Rupiah
Karena akting bagusnya di film 'Aruna dan Lidahnya', Nicholas Saputra akhirnya mendapatkan penghargaan Pemeran Pria Terbaik dari Piala Citra 2018.
4. Traveler Sejati
Selain menjadi seorang aktor, kini Nicholas Saputra juga menjadi seorang traveler. Buktinya, di akun Instagram pribadinya terpampang hasil karya foto yang ia peroleh selama traveling.
Baca Juga:
Dituding Jadi Pelakor, Kimmy Jayanti : Jadi Masyarakat Smart-lah
Nah, udah nggak penasaran kan, guys? Oh ya, buat yang kangen sama video klip 'Pernah Muda', yuk ditonton videonya berikut ini;
Berita Terkait
-
Audisi Indonesian Idol Season XIII Peserta Membludak, Maia Estianty: Di Musim Ini Banyak Cowok yang Bagus
-
BCL Pamer Foto Liburan di Roma, Wajah Tiko Aryawardhana Jadi Sorotan
-
Kini Plesiran di Italia, BCL Tetap Bahagia dan Dukung Tiko Aryawardhana Usai Dipolisikan Mantan Istri
-
Kasus Penggelapan Dana Disorot, Tiko Aryawardana Nikmati Liburan di Hotel Italia Seharga Ratusan Juta Per Malam
-
Kasusnya Naik Penyidikan, Tiko Aryawardhana Suami BCL Terancam 5 Tahun Penjara
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya