Matamata.com - Meski sudah tak pernah muncul di televisi, artis Nana Mirdad ini semakin mencuri perhatian terutama di media sosial.
Pesinetron cantik kelahiran Jakarta, 14 Maret 1985 ini sudah banyak membintangi film, sinetron, FTV sampai iklan. Putri cantik dari pasangan selebritis Jamal Mirdad dan Lidya Kandou ini memang dianugerahi paras cantik memesona, yang bahkan tidak hilang saat dirinya berpose di atas gokar dengan helm kegedean. Malah bikin gemas dan tuai pujian dari netizen.
Istri dari Andrew White ini memang cukup rajin mengunggah foto di jejaring Instagram pribadinya. Tak hanya mengunggah foto kegiatan sehari-hari, foto-foto endorse dari sebuah produk pun, kerap menghiasi lini masa akun Instagram pribadinya.
Baca Juga:
Pesona Princess Mikhaela Audrey Megonondo, Miss Indonesia 2019
Meski kerap tampil feminin, ternyata aktris bernama lengkap Hanna Natasya Maria Mirdad ini pernah menjajal kegiatan yang identik dengan pria, gokar.
Yup, olahraga balap mobil berukuran mungil ini memang identik dengan kaum adam, Sob.
Pada satu kesempatan, bintang sinetron Pernikahan Dini ini pernah mengunggah foto di atas gokar, lengkap dengan pakaian balap dan helm yang kegedean.
Baca Juga:
Tanpa Al Ghazali, 5 Gaya Stylish Liburan ala Alyssa Daguise
Tak pelak foto ini pun mendapat beragam respons dari netizen.
''Tetep dan selalu cantikk,'' puji @dewie_widdya.
''Gela sih ini gemess bgt,'' kata @velozya.
Baca Juga:
Suka Basah-basahan, 4 Gaya Liburan Anggia Chan Pacar Baru Vicky Prasetyo
Memang ya, kalau sudah cantik seperti Nana Mirdad, pakai helm kegedean di atas gokar pun tetap saja menggemaskan.
Mobimoto.com/Praba Mustika
Berita Terkait
-
Tampannya Jason White saat Wisuda SMA, Nana Mirdad Sampai Tahan Tangis
-
Nafa Urbach, Narji hingga Jamal Mirdad Caleg Artis Dapil Jateng, Ini Hasil Sementaranya
-
Diminta Adopsi Bayi Yang Dibuang, Nana Mirdad Tegas Tolak!
-
Tak Jadi Adopsi, Ini 8 Momen Nana Mirdad Jenguk Bayi yang Ditemukan ART
-
Miris! Begini Kondisi terbaru bayi yang ditemukan Nana Mirdad dan ART di semak belukar dekat Rumah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas