Matamata.com - Berbagai hal tentang Raisa Andriana memang selalu disorot. Tak hanya soal kehidupan pribadinya, berbagai penampilan Raisa Andriana pun tak lepas dari perhatian.
Salah satunya penampilan Raisa dalam salah satu unggahan sang suami, Hamish Daud. Unggahan foto Hamish Daud saat bersama Raisa Andriana ini merupakan foto pertama selfie Raisa setelah melahirkan.
Diketahui bahwa Raisa melahirkan sang putri pada Selasa (12/02/2019) dan diberi nama Zalina Raine Wyllie.
Baca Juga:
Hamish Daud Ulang Tahun, Ini Kado Terbaik dari Raisa
@hamishdw "Salty days with this hottie", tulis Hamish Daud dalam foto selfie berdua dengan sang istri.
Penampilan Raisa dalam foto ini terlihat natural tanpa sapuan makeup. Rambutnya pun terlihat digerai simpel.
Baca Juga:
Raisa Posting Foto Zalina, Netizen: Cantiknya Ponakan Onlineku
Wajah natural Raisa Andriana dalam foto ini sontak dibanjiri pujian oleh netizen.
Beberapa di antaranya yakni akun instagram @larasatiibintang "gimana yaa, ka yaya makin cantik aja :(" dan akun instagram @fauziah_hajun52 "Raisa cantik banget......".
Beberapa pun justru menyamakan wajah natural Raisa Andriana dengan artis cantik Nana Mirdad.
Baca Juga:
Bule Banget, Intip Foto-foto Zalina Putri Kecil Raisa dan Hamish Daud
Seperti akun instagram @nwellap "Sebelum ku rotate ku kira @nanamirdad. Sampai kaget!" dan akun instagram @ilevetams "Kirain Nana Mirdad".
Wah, menurutmu mirip Nana Mirdad nggak nih penampilan natural Raisa Andriana yang satu ini?
Berita Terkait
-
Usai Melahirkan Anak Ketiga, Jessica Iskandar Alami Pendarahan, 3 Kali Transfusi Darah
-
Wow! Raisa Bakal Duet dengan Raja Dangdut Rhoma Irama: Lihat Kejutannya Seperti Apa?
-
Cantiknya Ayu Ting Ting Recreate Gaya Kim Ji Won di Queen of Tears: Nggak Ada Obat!
-
Berlinang Air Mata, Asri Welas Curhat Kondisi Anaknya Idap Katarak Sejak Usia 3 Bulan: Kita Senter Matanya Putih
-
Bikin Pesta Ulang Tahun ke-52 Undang Mantan, Penampilan Yuni Shara Disorot
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya