Matamata.com - Usai tunangan, Siti Badriah rencananya akan menggelar pernikahan pasca lebaran nanti. Pedangdut cantik itu kini disibukkan dengan segudang persiapan untuk pesta pernikahannya nanti.
Sudah menjadi hal biasa jika pertengkaran acap kali sering muncul menjelang hari pernikahan. Hal ini juga dialami oleh Siti Badriah.
Dilansir Matamata.com dari YouTube channel iSeleb (13/4/2019), Siti Badriah mengakui jika dirinya dan tunangannya sering cekcok.
"Beranten-berantem sih lebih sering iya ya. Karena kita kan percekcokan antara si A milih ini si B milih ini kayak gitu-gitu sih berantemnya cuma itu doang," jelas Siti Badriah.
Lebih lanjut, Siti Badriah bercerita bahwa hubungannya dengan tunangannya tidak diganggu dengan kehandiran mantan yan sering datang tiba-tiba menjelang hari spesial.
"Terus kalau dari mantan-mantan pada dateng sih kalau ke gue sih nggak ada ya. Nggak tau kalau si aak sih ya," kata Siti Badriah sembari tertawa.
"Kayaknya sih nggak ada sih. Soalnya gue ngecek handphonenya, nggak ada. Apa dihapus kali ya wak," canda Siti Badriah.
Kita doakan saja semoga persiapan Siti Badriah menuju pelaminan lancar-lancar saja.
Berita Terkait
-
Kejagung Tetapkan Mantan Kajari Enrekang sebagai Tersangka Korupsi Dana Baznas
-
Mantan Dubes RI Sebut Tatanan Internasional Berbasis Aturan Mulai Kehilangan Kredibilitas
-
Wapres Gibran Apresiasi Klungkung Cegah Pernikahan Dini dan Tekan Stunting hingga 5,1 Persen
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Musisi Maia Estianty Doakan Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Tak Diganggu Orang Ketiga
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season