Matamata.com - Ditengah kabar Gisella Anastasia yang sudah berhasil move on dari perceraiannya, Gading Marten juga dikabarkan serupa. Ya, video kebersamaan Gading Marten dengan seorang wanita beredar luas di media sosial.
Wanita yang ada di dalam video tersebut digadang-gadang bernama Citra Juvita. Lama bungkam, akhirnya Gading Marten bersedia untuk buka suara terkait kebenaran hubungannya dengan dokter cantik tersebut.
Dilansir Matamata.com dari YouTube channel iSeleb (13/4/2019), Gading Marten mengaku bahwa dirinya tidak memiliki kekasih. Ayah Gempita Nora Marten itu juga menegaskan bahwa Citra bukanlah seorang dokter.
Baca Juga:
Diajak Ngopi Dian Sastro, Gading Marten Ngaku Deg-degan
"Ada dua hal, yang pertama saya nggak punya pacar. Yang kedua Citra itu bukan dokter dan Citra itu cuma temen," kata Gading Marten.
Gading menegaskan bahwa dirinya kini sedang fokus pada pekerjaan dan mengurus anaknya, Gempita Nora Marten. Lagi-lagi ia juga menekankan bahwa hubungannya dengan Citra Juvita hanya sebatas teman biasa.
"Sekali lagi saya tegasin saya tidak punya pacar. Saya konsentrasi sama kerjaan, sama Gempi. Dan Citra itu temen saya dan dia bukan dokter," imbuhnya.
Baca Juga:
Jadi Duda Keren, Gading Marten Digosipkan Dekat dengan 4 Cewek Seksi Ini
Berita Terkait
-
Gempita dan Rafathar Main Tenis Bareng, Rayyanza Nangis saat Ditinggal Pulang
-
Innalillahi, Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Nyaris Jadi Korban Jembatan Rubuh!
-
Bikin Merinding! Kejadian Seram Dialami Raffi Ahmad saat Foto Bareng Ariel NOAH, Desta dan Gading Marten di Gedung Tua Ini
-
Gempi Minta Adik, Ini Lho Respon Gading Marten
-
Padahal Masih Bocil, Gempi Sudah Tanya Soal Pacaran ke Gading Marten dan Gisel
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya