Matamata.com - Rumor tak sedap di antara hubungan Verrell Bramasta dan Natasha Wilona akhirnya terbongkar.
Hal ini diakui oleh Verrell Bramasta dalam akun YouTube RANS Entertainment yang diunggah pada hari Sabtu (25/5).
Putra Venna Melinda dan Ivan Fadilla tersebut mengakui jika Natasha Wilona merupakan mantan terindahnya.
Awalnya Raffi Ahmad, Nagita Slavina dan Verrell Bramasta dan Aurel Hermansyah balapan makan. Verrell Bramasta pun curang dan akhirnya ditanya oleh Raffi Ahmad.
"Siapa mantan terindah kamu?" tanya Raffi Ahmad kepada Verrell Bramasta.
"Dia" jawab Verrell Bramasta.
"Siapa itu? Natasha Wilona?" tanya Raffi Ahmad kembali.
"Iya, hahahaha" ujar Verrell Bramasta sembari tertawa.
"Cie....Iya kata dia..." ujar Raffi Ahmad
Sebelumnya diketahui jika Verrell Bramasta dan Natasha Wilona berpacaran sejak akhir tahun 2017.
Wah, sayang ya hubungan selama hampir dua tahun tersebut harus kandas!
Berita Terkait
-
Dijodohkan oleh Fans, Agatha Valerie dan Antonio Beri Tanggapan soal Perannya di Sinetron 'Ketika Cinta Memanggilmu'
-
Fuji dan Verrell Bramasta Resmi Umumkan Hubungan Asmara, Doa Restu dari Haji Faisal dan Komentar Romantis Jadi Sorotan
-
Verrell Bramasta Akui Bakar Semua Foto Kenangan Bersama Natasha Wilona, Begini Alasannya
-
Eko Patrio Beri Restu kepada Verrell Bramasta dan Fuji: Sudah Bukan Zamannya Main-main Lagi
-
Agatha Valerie dan Natasha Wilona Kompak di Sinetron 'Ketika Cinta Memanggilmu'
Terpopuler
-
Sokong Swasembada Pangan, Wamentrans Dorong Modernisasi Desa Transmigrasi di Banyuasin
-
Tangkis Pernyataan Trump, China Beberkan Data Dominasi Energi Angin Dunia
-
Pidato di WEF Davos, Prabowo Ungkap Rencana Bangun Ribuan Desa Nelayan Modern
-
Prabowo Perkenalkan Danantara di WEF Davos, Kelola Aset US$ 1 Triliun untuk Transformasi Ekonomi
-
Kementerian ESDM Kaji Dampak Pencabutan Izin PLTA Batang Toru oleh Satgas PKH
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season