Matamata.com - Aktris Marsha Timothy akhirnya ikut menanggapi komentar bintang sinetron Angela Gilsha yang keberatan dengan kehadiran seorang bayi di dalam pesawat. Menurut istri aktor Vino G Bastian ini, sikap Angela Gilsha tidak bisa dibenarkan.
"Tentunya semua ibu nggak ada yang setuju dengan hal itu. Nggak lah, harusnya tidak begitu," kata Marsha Timothy, ditemui Suara.com dalam acara syukuran syuting film Toko Barang Mantan di kawasan Kebon Sirih, Jakarta Barat, Rabu (12/6/2019).
Menurut Marsha Timothy, tak ada orangtua yang menginginkan anaknya rewel di dalam pesawat. Dan sebagai seorang ibu, ia sadar kondisi anak rewel di dalam pesawat, sangat tidak nyaman baginya.
Baca Juga:
5 Pesona Tampan Marco Panari, Adik Angela Gilsha yang Kini Jadi Sorotan
"Itu parah sih, hahaha. Pasti semua ibu, apalagi kalau punya anak mengalami ketika anaknya rewel, pasti kan kita tidak mau mengganggu orang. Siapa sih yang mau mengganggu kenyamanan dan ketenangan orang lain?," jelas perempuan 40 tahun yang memiliki satu orang putri ini.
Bagi Marsha Timothy, soal bayi rewel di dalam pesawat menjadi hal yang lumrah. Apalagi, banyak fatkor yang membuat bayi tak bisa tenang di dalam peswat dan di atas ketinggian ratusan kilometer dari bumi.
"Kadang-kadang kan anak rewel mungkin telinganya sakit, mungkin dia nggak enak badan, bisa berbagai macam alasan. Dan ya pendapat (Angela Gilsha) itu nggak bisa dibenarkan sih," sambung Marsha Timothy.
Baca Juga:
5 Potret Bukti Angela Gilsha Penyayang Hewan, Kepoin Yuk!
Seperti diketahui, sebelumnya Angela Gilsha mendapat hujatan dari netizen terkait komentarnya soal anak bayi yang rewel di pesawat. Bintang sinetron Anak Langit itu bahkan menyebut lebih setuju hewan yang masuk pesawat daripada bayi.
Atas unggahannya tersebut, Angela Gilsha pun mendapat hujatan dari netizen dan ditanggapi oleh banyak selebriti seperti Babe Cabita dan Ringgo Agus Rahman. Namun belakangan Angela meminta maaf atas pernyataannya tersebut.
Baca Juga:
Angela Gilsha Viral, Robby Purba: Lebih Bijaksana Mainin Jari di Sosmed!
Suara.com/Ismail
Berita Terkait
-
Menjadi Juri IMA Awards 2024, Vino G Bastian Merasa Terhormat: 5 Nominasi Aja Bangga, Apalagi 10
-
Angela Gilsha Rayakan Ulang Tahun ke-30 di Lokasi Syuting: Nggak Pernah Seheboh Ini!
-
Ziarah ke Makam Sambil Peringati Hari Lahir Babe Cabita, Ucapan Anak Bikin Nyesek: Papa Pulang Jam Berapa?
-
Alfie Alfandy Pastikan Hasil Lelang Vespa Babe Cabita untuk Amal
-
Wow! Juragan 99 Tawar Motor Vespa Kesayangan Babe Cabita dengan Harga Rp 150 Juta
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas