Matamata.com - Musisi Glenn Fredly menyambut baik dicabutnya Rancangan Undang Undang (RUU) Permusikan dari Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Prioritas DPR RI.
"Ya buat saya sih yang seperti saya bilang dalam konferensi pers kemarin harus ada jalan baru ya. Saya menyambut baik, artinya keputusan itu ditarik karena itu datangnya kan inisiatifnya dari legislatif gitu," katanya saat dijumpai di kawasan Senopati, Jakarta Selatan Kamis (20/6/2019).
Glenn belum bisa berkomentar banyak ihwal rencana diadakan musyawarah besar (Mubes) musisi se-Indonesia pasca-penarikan RUU Permusikan. Wacana Mubes ini sebelumnya disampaikan Anang Hermansyah, musisi sekaligus anggota DPR.
Baca Juga:
Armand Maulana Ikut Lega RUU Permusikan Dicabut
"Wah itu belum pasti, belum ada pembicaraan yang sampai sana lebih jauh. Tapi yang jelas tahun ini akan ada konferensi musik yang kedua, jadi kolaborasi dan kerjasama itu mungkin akan tertuang di dalam konferensi musik Indonesia yang kedua nanti di tahun ini," ujarnya menjelaskan.
Namun Glenn sependapat jika musisi Indonesia harus duduk bersama pasca-dicabutnya RUU Permusikan. Sebab kata dia, yang paling tahu tentang industri musik adalah pelakunya sendiri.
"Untuk bisa membicarakan tentang pembenahan mengenai masalah tata kelola industri RUU permusikan itu sendiri," kata Glenn Fredly.
Baca Juga:
Dituding Hina Prabowo, Glenn Fredly Panen Hujatan
Suara.com/Revi Cofans Rantung
Berita Terkait
-
Mimpi Bertemu Suami Tercinta Glenn Fredly, Mutia Ayu : Serasa bertemu pacar!
-
Dari Tingkah Laku hingga Aroma Tubuh, Mutia Ayu Ungkap Sang Putri Makin Plek Ketiplek Mendiang Glenn Fredly
-
Terbaru Perankan Mendiang Glenn Fredly, Ini 10 Film Marthino Lio
-
Perkara Kambing Makan Bunga Tabur di Makam Glenn Freadly Bikin Netizen Heboh: Positif Thinking Aja
-
Adakah Selebriti yang Meninggal di saat Puncak Karier?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar
-
Aurel Hermansyah Hadiri Lamaran Thariq dan Aaliyah, Auranya Mahal Kayak Ibu Pejabat