Matamata.com - Popularitas seorang artis di dunia hiburan memang tidak bisa diprediksi. Ada beberapa seleb yang masih eksis hingga kini, ada pula karir beberapa seleb yang telah redup.
Turunnya pamor seorang artis juga dapat berdampak pada masalah finansial. Seperti apa yang dialami oleh beberapa seleb di bawah ini.
Karena hidup itu terus berlanjut, mau tak mau beberapa pasang artis terpaksa memutar otak untuk mendapatkan penghasilan selain di bidang entertainment.
Baca Juga:
Kim Kardashian dan 5 Seleb Hollywood Ini Pakai Foundation Badan
Biar kamu nggak makin penasaran, berikut MataMata.com rangkum, 5 seleb tanah air yang kini telah beralih profesi.
1. Bobby Joseph
Pria muda satu ini dulu kerap menghiasi sinetron layar kaca tanah air. Namanya mulai melejit sejak bermain sinetron Candy.
Baca Juga:
Liburan Bareng Pasangan, 5 Seleb Ini Justru Tuai Hujatan Netizen
Lama tak terdengar kabarnya, Bobby Joseph kini dikabarkan berjualan roti bakar di pinggir jalan. Selain itu, ia juga berbisnis kaus jersey dari para artis.
2. Leily Sagita
Kamu generasi 90-an pasti nggak asing dong dengan artis cantik satu Ini? Ya, ia dikenal luas setelah bergabung di sinetron Tersanjung dan berperan sebagai antagonis.
Baca Juga:
Masih Pacaran, Mesranya 5 Pasangan Seleb Ini Sudah Seperti Prewedding
Tapi, kabarnya Leily kini berjualan singkong khas daerah Padang lho.
Nah, kalau pria muda yang satu ini dulunya sempat viral karena berjoget ost film Shah Rukh Khan. Bukan hanya karena tariannya, ia menarik perhatian kalangan luas karena saat itu berprofesi sebagai polisi.
Sayangnya, ia memutuskan keluar dari kepolisian. Sekarang, kabarnya Norman Kamaru sedang sibuk berbisnis bubur ayam.
4. Veri AFI
Masing ingat Veri? Penyanyi yang berhasil menjadi juara 1 di ajang pencarian bakat televisi swasta. Lama tak ada kabar, Veri katanya telah membuka warung tomyam lho di kawasan Ciledug.
5. Andita Lela Kartika
Perempuan cantik dan ramping satu ini juga pernah viral di media sosial. Bahkan, ia sampai menjadi bintang FTV lho.
Namun, kini ia memutuskan kembali ke daerah asalnya Nganjuk, Jawa Timur untuk berjualan kopi.
Berita Terkait
-
Gelar Akad Nikah Ulang, Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Akhirnya Sah Secara Negara, Begini Kata KUA
-
Sedih! Berurai Air Mata, Asri Welas Sesali Keputusannya untuk Bercerai dengan Galiech
-
Daripada Nimbrung Urusan Orang Lain, Nikita Mirzani Sarankan Fitri Salhuteru Beli Kain Kafan Untuk Persiapan Nanti
-
Makin Memanas! Disebut Maharani Kemala Matikan Rejeki Orang, Shandy Purnamasari Meradang: Aku Diam Bukan Berarti Dzolim
-
Rahasia Cantik Artis dan Selebgram dengan Teknik Perawatan 'Your Journey To Beauty'
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya