Matamata.com - Ditangkapnya Ahmad Dhani atas kasus ujaran kebencian membuatnya harus mendekam di penjara.
Hal ini jelas menjadi satu momen dimana Mulan Jameela jarang bertemu sang suami. Ia pun mencurahkan isi hati dalam sebuah keterangan foto di akun Instagram pada hari Selasa (23/7).
Mulan Jameela pun menuliskan keterangan @mulanjameela1 "neng lagi nunggu Mas di sini.. kapan pulang atuh Mas? sonoo,"
Mantan personel Duo Ratu ini terlihat menggunakan gamis nuansa biru muda yang senada dengan hijab panjangnya.
Tampak ia berpose termenung tanpa senyuman di dalam foto tersebut.
Unggahan ini pun kemudian dikomentari oleh deretan netizen. Beberapa di antaranya justru menghujatnya serta mengingatkannya kepada karma.
@kusumawati5607 : "Nasehatilah bojomu suruh jaga lambenya jgn sembrono"
@gemy101215 : "Si mas yang dapet nyolong yasssp"
@hus : "Sedih duit habis suami istri nggak jadi anggota dpr. Suami masuk penjara,"
@que : "Karma lebih menyakitkan, karma menjawab semua rasa sakit hatinya bunmay yang kemarin-kemarin,"
Duh, malah dihujat gini Mulan Jameela gara-gara cuma unggah caption menunggu Ahmad Dhani...
Berita Terkait
-
Ahmad Dhani Disemprit Ketua Komisi XIII DPR saat Rapat UU Hak Cipta
-
Mulan Jameela: Pidato Presiden Prabowo Sangat Komprehensif, Bahas Rencana Hingga Akhir Periode
-
Ahmad Dhani Polisikan Seorang Perempuan karena Diduga Lakukan Perundungan terhadap Anaknya
-
Ahmad Dhani Dituding Idap Narcissistic Personality Disorder (NPD) oleh Warganet, Ini Reaksi Maia Estianty
-
Musisi Maia Estianty Doakan Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Tak Diganggu Orang Ketiga
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season