Matamata.com - Jalinan asmara antara mantan personel Coboy Junior, Bastian Steel dan Shafa Harris tengah jadi sorotan netizen di dunia maya.
Pasalnya, belum lama ini beredar sebuah video jika keduanya diduga tengah adu mulut di sebuah parkiran. Hal ini nampak dibagikan akun gosip @lambe_turah.
Dari video yang beredar, terlihat seorang cewek yang diduga Shafa Harris tengah membentak lelaki yang kabarnya Bastian Steel.
Namun, karena video direkam cukup jauh, sayangnya kurang terdengar jelas permasalahan apa yang sedang diperdebatkan keduanya. Tetapi, netizen justru salah fokus dengan suara seperti orang muntah yang terekam dalam video tersebut.
Bahkan, banyak orang menduga jika keduanya telah putus. Apalagi keduanya dikabarkan mulai jarang tampil bersama, setelah isu ngamar hotel beberapa waktu lalu. Sontak saja, unggahan itu langsung menuai ragam reaksi netizen.
"Salfok sama yang hoek-hoek dah," kata akun @wiwitgrahita.
"Shafa sama Bastian kayaknya dijambak ya Bastian," tambah netizen @vivi_angela87.
"Oh emang bocahnya suka teriak-teriak ya berarti," jelas akun @fpk295.
"Itu yang lagi muntah siapa sih, kondisikan dong, udah tahu ada hengpon jadul," terang netizen @meritaprdn.
Berita Terkait
-
Ultimatum Pernikahan dari Sitha Marino, Bastian Steel Tanggapi dengan Semangat Baru
-
Sempat Prank Lamaran, Bastian Steel Ternyata Belum Siap Nikahi Sitha Marino
-
Bastian Steel Ungkap Alasan Cabut dari Coboy Junior, Kecewa karena Ditipu Soal Uang
-
Sitha Marino Takut Dibully Usai Prank Dilamar, Emang Dipaksa Bastian Steel?
-
Sukses Nge-prank Dilamar Bastian Steel, Sitha Marino Klarifikasi dan Minta Maaf
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season