Matamata.com - Aksi aktor Vino G Bastian menolong anak kucing terjebak di peralon langsung dipuji netizen.
Terlihat di postingan Instagram Vino G Bastian pada Senin (7/10/2019), ia mengunggah video penyelamatan seekor anak kucing.
Awalnya Vino dan orang di sana curiga ada kucing yang terjebak di peralon itu. Dan benar saja setelah dicek, ada anak kucing yang terlihat sangat lemas karena tak bisa keluar dari sana.
Baca Juga:
Bucin Idaman Netizen, 5 Momen Mesra Vino G Bastian dan Marsha Timothy
Perlahan anak kucing itu pun akhirnya dibantu untuk keluar. Hingga akhirnya si kucing selamat.
"Akhirnya bisa membantu mahluk kecil lucu ini keluar #AllWeNeedIsLove," tulis akun @vinogbastian__.
Nggak hanya netizen yang membanjiri suami Marsha Timothy. Ada juga Baim Wong sebagai pencinta kucing juga ikut komentar.
Baca Juga:
Lagi Selfie di Pesawat Dilirik Orang, Kok Baim Wong Kayak Nyindir Seseorang
Baim memang tak menuliskan kalimat apapun di komentarnya, ia hanya meninggalkan emojo peluk dan simbol cinta.
Komentar Baim Wong ini juga akhirnya menjadi sorotan netizen lain.
Baca Juga:
Paula Baca Diary Miliknya, Baim Wong Salfok Ketek Basah Sang Istri
"Respons kali Kak Baim kalau masalah kucing," tulis netizen.
"Bapaknya Scoty (kucing Baim Wong) komen," komentar netizen lain.
"Biasanya yang suka kucing itu orangnya penyayang," puji netizen lain ke Baim dan Vino.
Baca Juga:
5 Potret Mesra Vino G Bastian dan Marsha Timothy, Bak Masih Pacaran!
Berita Terkait
-
Menjadi Juri IMA Awards 2024, Vino G Bastian Merasa Terhormat: 5 Nominasi Aja Bangga, Apalagi 10
-
Tepis Isu Perceraian, Ini Bukti Baim Wong dan Paula Verhoeven Masih Akur: Kena Prank Lagi Nggak Sih
-
Bicara soal Kondisi Rumah Tangga, Paula Verhoeven Minta Doa
-
Di Tengah Isu Perceraian dengan Paula Verhoeven, Baim Wong Curhat: Jangan Ganggu Istri Orang
-
Teuku Zacky Berjasa Mengenalkan Baim Wong dengan Paula Verhoeven
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas