Matamata.com - Bayi-bayi selebriti di bawah ini nggak kalah mencuri perhatian dari orangtuanya yang memang sudah populer.
Saking imutnya tak jarang netizen memujinya seperti boneka hidup. Dengan pipi chubby atau tubuhnya yang mungil membuat bayi-bayi ini sangat menggemaskan.
Belum lagi bayi-bayi yang punya darah keturunan blasteran dari orangtuanya. Terkadang warna matanya juga menjadi sorotan.
Baca Juga:
Warisi Kegantengannya, 7 Anak Artis Mirip Banget sama sang Ayah
Penasaran siapa saja bayi-bayi selebriti yang menggemaskan bak boneka hidup? Yuk kepoin!
Putri pertama Raisa dan Hamish Daud ini super menggemaskan. Meski wajahnya sampai sekarang tak pernah dipamerkan, namun potret Zalina dari jauh saja sudah bikin netizen jatuh hati.
Baca Juga:
Cowok tapi Dipuji Cantik, 3 Anak Artis Ini Dikira Cewek
Namun wajah Baby Zalina ini pernah beredar diposting sebuah akun gosip. Netizen menilai kalau wajah bayi yang lahir 12 Februari 2019 ini bule abis.
2. Arabella
Beda dengan Raisa yang menyembunyikan wajah anaknya sampai sekarang, Aura Kasih kini justru sering mengunggah potret menggemaskan putrinya, Arabella.
Baca Juga:
Nggak Ada Hubungan Darah, 6 Anak Artis Ini Plek Jiplek Orangtua Sambungnya
Punya darah keturunan Brazil dari ayahnya, Eryck Amaral, Baby Bella ini jadi berparas bule.
3. Eadred Koa Lewis Miguel
Putra kedua Celine Evangelista dan Stefan William ini juga menggemaskan bak boneka hidup. Selain bule banget wajahnya, mata abu-abunya bikin netizen salfok.
Baca Juga:
Bikin Mewek, 3 Anak Artis Curhat Pilu karena Tak Punya Ayah
Putri Kartika Putri ini sering bikin salfok netizen karena hidung yang mancung. Beberapa netizen juga mengatakan kalau parasnya plek jiplek sang ayah, Habib Usman bin Yahya.
Putri kedua Ruben Onsu dan Sarwendah ini sering bikin netizen gemas. Apalagi Thania punya pipi chubby dan tubuh gempal nih.
Berita Terkait
-
Raisa Cuma Bersama Putrinya Liburan di Bali, Netizen Tanya Keberadaan Hamish Daud
-
Anak Kartika Putri Kena Semprot Usai Idolakan Dirinya, Rizky Billar Kasih Sentilan
-
Terpesona, Anak Kartika Putri Modusin Rizky Billar Bikin Salting: Tau Aja Yang Ganteng
-
Sekolah Mewah Thalia dan Thania Anak-anak Ruben Onsu Jadi Sorotan: Tempat Para Anak Sultan
-
Ruben Onsu Ngamuk Tamu Tak Diundang Menyusup di Ultah Anaknya: Saya Undang Perwakilan Kalian
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya