Matamata.com - Denny Sumargo baru saja menceritakan pengalaman pahitnya usai difitnah menghamili seorang wanita.
"Jadi dulu gue kena kasus 2012 gue dituduh menghamili seorang wanita, padahal tidak," terang Denny Sumargo.
Imbas fitnahan tersebut, Denny Sumargo sampai tak mendapatkan pekerjaan hingga enam tahun lamanya.
Baca Juga:
Korek Sampah karena Kelaparan, Kisah Denny Sumargo Remaja Buat Terenyuh
"Selama enam tahun tidak ada satupun pekerjaan yang datang ke gue," ungkap Denny Sumargo seperti dikutip di channel Youtube Deddy Corbuzier, Jumat (21/8/2020).
Lebih jauh, Denny Sumargo menceritakan jika selama delapan bulan hidupnya seperti orang gila.
Ia kadang menghabiskan waktu bermain layangan di genteng hingga main karambol di pos satpam.
Baca Juga:
Kisah Denny Sumargo sebelum Jadi Artis, Pernah Gagal Beternak Ayam
Kondisi Denny Sumargo saat itu benar-benar terpuruk. Apalagi di setiap bulannya ia harus mengeluarkan uang agar bisa bertahan hidup.
Bertahun-tahun lama tak mendapatkan pekerjaan sampai membuat Denny Sumargo menjual salah satu asetnya.
"Delapan bulan gue kayak orang gila, main layangan di atas genteng. Malamnya gue main karambol di pos satpam. I don't have money, uang gue keluar setiap bulan. Sampai gue jual salah satu aset gue," kisah Denny Sumargo.
Baca Juga:
Kobe Bryant Tutup Usia, Denny Sumargo Berduka
Denny Sumargo saat itu semakin putus asa karena ia tak kunjung mendapatkan pencerahan. Bahkan saat itu, ia sampai beranggapan jika Tuhan itu tidak ada.
"Lu pergi sembahyang tiap hari nggak ada jawabannya lu mau gila, sampai saat itu gua bilang Tuhan nggak ada," ungkapnya.
Nggak tolong gue, nggak kasih jalan keluar. setelah enam tahun gue jalanin disitu gue baru lihat jalan tuhan," jelasnya.
Baca Juga:
Kantongi Restu, Ibunda Denny Sumargo Senang Karakter Pacar yang Sekarang
Sebagai informasi, pada tahun 2019 lalu DJ Verny memberikan klarifikasi jika anaknya bukanlah darah daging Denny Sumargo. Dalam klarifikasi tersebut, ia juga turut menyertakan bukti tes DNA.
Berita Terkait
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas
-
Kekhawatiran Denny Sumargo Terbukti, Farhat Abbas Berencana Lapor KPK
-
Pasrah Setelah 7 Tahun Perjuangkan Hak Asuh Anak Tanpa Hasil, Tsania Marwa: Aku Mau Move On
-
Mental Hancur Hingga Terpikir Bunuh Diri, Tsania Marwa Akhirnya Pasrah Lakukan Ini
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya