Matamata.com - Meski jadi suami artis yakni Maia Estianty, Irwan Mussry sangat menjaga privasinya. Bahkan ia termasuk jarang mengunggah kehidupan pribadinya di akun media sosialnya.
Namun khusus di hari spesial Dul Jaelani, Irwan Mussry mengunggah postingan istimewa untuk mengucapkan ulang tahun ke putra bungsu Maia Estianty itu.
Irwan mengunggah foto saat bersantai dengan Dul Jaelani. Tampak keduanya tertawa bersama.
Baca Juga:
Panggil Mulan Jameela 'Tante' Irwan Mussry 'Daddy', Ini Alasan Dul Jaelani
Selain foto yang menunjukkan keakraban anak dan ayah sambung ini, Irwan Mussry mengungkapkan isi hatinya.
Lewat caption yang dituliskannya, ia mengungkapkan kebanggaannya melihat Dul tumbuh menjadi sosok dewasa.
"Satu tahun lagi telah datang dan pergi, dan aku telah melihatmu terus menjadi dewasa dan unggul dalam lebih dari satu hal," tulis Irwan Mussry, pada 23 Agustus 2020 yakni hari ulang tahun Dul.
Baca Juga:
Dicecar Dewi Perssik, Maia Bongkar Malam Pertama dengan Irwan Mussry
Doa terbaik juga dipanjatkan Irwan Mussry untuk putra sambungnya.
"Semoga perjalanan hidup dan petualanganmu menjadi segalanya yang selalu kamu impikan, dan banyak lagi. Penuh Cinta, Ayah," harapnya di usia Dul ke-20.
Dul Jaelani pun membalas postingan itu dengan mengucapkan terima kasih pada pria yang dipanggilnya Daddy itu.
Baca Juga:
Irwan Mussry Enggan Umbar Momen Sama Al El Dul, Netizen Kritik Raul Lemos
Maia Estianty juga ikut meninggalkan komentar. Meski tanpa kata-kata dan hanya simbol cinta.
Sementara itu, beberapa netizen mengaku terharu melihat postingan Irwan Mussry.
"Ya Allah terharu daddy Irwan ngucapin Dul," komentar netizen.
Baca Juga:
Maia Estianty Pamer Foto Irwan Mussry Kecil, Netizen Penasaran Ayah Mertua
"Owh Daddy so sweet," timpal netizen lainnya.
"So sweet adem liatnya," tambah yang lain.
Berita Terkait
-
Audisi Indonesian Idol Season XIII Peserta Membludak, Maia Estianty: Di Musim Ini Banyak Cowok yang Bagus
-
El Rumi Nyoblos di TPS 025 Pondok Indah, Ini Harapannya untuk Gubenur Jakarta
-
Maia Estianty Jadi Juri Amazing Dance Indonesia: Saya Menilai Mereka dari Kelincahan dan Kreativitasnya
-
Maia Estianty Bawa-bawa Ayat Al Quran Soal Hubungan Beda Agama El Rumi dan Eca Aura
-
Digosipkan Pacaran, Maia Estianty Bongkar Status Hubungan El Rumi dan Eca Aura
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas