Matamata.com - Kondisi terbaru Rizky Billar diungkap Lesty Kejora sebagai orang yang kini dekat dengannya. Sebelumnya, artis 25 tahun itu dilarikan ke rumah sakit karena kondisi tubuhnya drop.
"Kemarin udah nengokin. Dia (Rizky Billar) cuma kecapekan aja," ungkap Lesti Kejora saat ditemui di kawasan Tangerang, Selasa (13/10/2020) malam.
Meskipun begitu, dia menegaskan bahwa Rizky Billar tidak sampai menjalani perawatan intensif. Setelah diinfus, Billar langsung pulang ke rumah. "Sempet ke rumah sakit tapi nggak sempet dirawat. Semalam langsung pulang," sambungnya.
Awalnya pelantun lagu Kejora itu, tidak tahu apabila Rizky Billar sakit. Dia baru mengetahui setelah lelaki asal Medan itu memberi kabar kalau keadaannya sedang drop.
Karena itu, Lesty Kejora bergegas segera menjenguk Rizky Billar. "Semalam kebetulan ada kerjaan. Awalnya dede nggak tahu kalau kakak sakit. Cuma buka HP. Kakak WhatsApp katanya lagi drop. Makanya dede mampir dulu," tuturnya.
Yang pasti, Lesty Kejora menyebut bahwa keadaan Rizky Billar kini sudah membaik. Dia bilang sang aktor sudah bisa kembali beraktivitas seperti biasanya. "Alhamdulilah sudah baikan. Besok sudah syuting lagi," jelas pelantun Kulepas dengan Ikhlas ini. (Ismail)
Berita Terkait
-
Jadi Juri 'D'Academy Musim 7, Lesti Kejora Bangga Dangdut Makin Digemari Anak Muda
-
Pamer Kemesraan Pangku Lesti Kejora sambil Main Keyboard, Rizky Billar Sindir Peramal Ini
-
Merasa Difitnah Maki-maki Peramal, Rizky Billar Ungkap Faktanya: Ditegur doang
-
Dianggap Tak Mampu Ajak Lesti Kejora ke Luar Negeri, Rizky Billar Sebut ke Beberapa Negara Pakai Uang Pribadi
-
Geram Selalu Dicibir Liburan hingga Umrah Pakai Duit Lesti Kejora atau Endorse, Rizky Billar: Gue Pakai Uang Sendiri
Terpopuler
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season