Matamata.com - Dena Rachman telah memberikan banyak cerita di balik keputusannya pindah agama. Di sisi lain, Dena pun mengungkap alasannya sempat memilih menjadi ateis. Hal itu disampaikan olehnya dalam video terbaru yang diunggah akun YouTube Daniel Mananta Network pada Selasa (17/11/2020).
"Karena pengalaman gue, apa orang yang bilang, stigma, gue nggak percaya. Gue mempertanyakan keberadaan Tuhan," ucap Dena Rachman.
Dia merasa kalau ada Tuhan kenapa hidupnya bisa seperti ini. Fyi, Dena Rachman merupakan seorang transgender.
Baca Juga:
Dena Rachman Ungkap Perlakuan Ayahnya Setelah Ia Memilih Pindah Agama
"Kalau memang Lo ada dan Lo sayang sama umat Lo, kenapa gue dibikin kayak gini, why? Gue penuh kebencian waktu itu. Jadi gue nggak percaya Tuhan dan bisa dibilang aku ateis," bebernya.
Karenanya, dia tidak pernah mengandalkan Tuhan dalam semua urusannya. Dena Rachman mencoba berjuang sendiri.
"Jadi seumur hidup gue nggak percaya seperti itu. Gue cuma mengandalkan diri gue doang," tutur Dena Rachman.
Baca Juga:
Dena Rachman Ungkap Reaksi Keluarga saat Ia Pindah Agama: Mereka Syok
Tapi semua berubah pada 2015. Kala itu, dia mengaku tenang saat melihat cara ibadah agama Kristen di Los Angeles, Amerika Serikat.
Dena Rachman pun memutuskan buat pergi ke gereja.
"Tiba-tiba gue buka brosur 'kita buka untuk semua orang, termasuk dengan semua warna kulit, semua gender, semuanya'" katanya.
Baca Juga:
Sempat Tak Percaya Tuhan, Dena Rachman Mantap Jadi Nasrani
"Dan gue masih inget waktu itu, jadi ada kata-katanya kayak gini 'Ketidakberdayaan adalah suatu situasi. Tidak adanya harapan adalah suatu keputusan,'" ujar Dena Rachman yang kini berusia 33 tahun.
Karena itu, Dena Rachman kini mantap memutuskan memeluk agama Kristen. Dia juga lega mendapat dukungan keluarga. (Sumarni)
Berita Terkait
-
Daniel Mananta Jadi Mak Comlang Sandra Dewi, Sebut Jamin Harvey Moeis Orang Baik
-
Ketemu Sosok Diduga Roh Kudus, Sara Wijayanto Dipeluk Hingga Menangis
-
Ambil Bidang Studi Gender, Ini 10 Potret Dena Rachman Wisuda S2 di Inggris
-
Ringgo Agus Cium Lawan Main di Film, Reaksi Sabai Dieter Bikin Risih: Ganggu Banget Bini Gue
-
9 Artis Hadiri Upacara HUT RI di Istana, Bangga Kenakan Busana Adat
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar
-
Aurel Hermansyah Hadiri Lamaran Thariq dan Aaliyah, Auranya Mahal Kayak Ibu Pejabat