Matamata.com - Melanie Subono mengabarkan akun media sosialnya diblokir Ketua MPR Bambang Soesatyo setelah mengkritik kepemilikan hewan liar oleh figur publik di Indonesia.
Hal tersebut diumumkan Melanie Subono di Instagram Sabtu (9/1/2021) pagi. Cara menyampaikannya cukup menggelitik.
"Bangun tidur pagi ini badan kok enteng dan seger, hepi, damai banget rasanya. Eh ternyata gue diblokir sama ketua MPR," tulis Melanie Subono.
Baca Juga:
Tanggapi Kasus Gisel, Melanie Subono: Tidak Salah Secara Hukum!
Menurut Melanie Subono, ini bukan kali pertama dia diblok oleh pejabat negara.
"Menambah deretan pejabat, bahkan lebih tinggi dari itu yang blok gue di sini (Instagram) maupun Twitter," kata Melanie Subono.
Baca Juga:
Melanie Subono Ragu Disuntik Vaksin Covid-19: Gue Masih Sayang Badan
Melanie Subono lantas menyindir bahwa cara para pejabat memblokir media sosialnya mencerminkan ketidakterbukaan wakil rakyat atas kritikan.
"Im so happy terima kasih ya pak, bu, sudah ngebantu saya membuktikan point saya bahwa wakil rakyat itu sangat terbuka sama suara rakyat," kata Melanie Subono pedas.
Melanie Subono menyebut dari pengalaman sebelumnya, setelah dia memberi tahu telah diblok, tiba-tiba bisa kembali dibuka.
Baca Juga:
Melanie Subono Ogah Jadi Penerima Vaksin Corona Kloter Pertama, Kenapa?
"Yang sudah-sudah bisa tiba-tiba di buka lagi biar pas orang mau liat dianggep gua ngada-ngada. Oh btw, yang direct gua Watsapp juga dicuekin," kata Melanie Subono melanjutkan.
"Have a nice day people, saya mah apa ya cuma receh doang," kata Melanie Subono menutup unggahannya.
Sebelumnya, Melanie Subono di Instagram mengkritik figur publik yang memiliki hewan liar, termasuk harimau. Salah satu yang dikritik adalah Ketua MPR Bambang Soesatyo.
Baca Juga:
Tolak Omnibus Law, Melanie Subono Inget Perjuangan Setengah Mati Pahlawan
Melanie Subono menilai seharusnya seorang Ketua MPR bisa menjadi teladan buat publik, bukan malah memamerkan kepemilikan hewan liar.
"Lalu dari bapak Yang terhormat ketua MPR kita. Selain di belakangnya ada harimau Offset, (pantes pemburu jalan terus). Ok ini Bukan hewan Indonesia. Mungkin ada ijinnya, beliau pasti bisa urus apa aja, sama kayak artis-artis postingan sebelum ini. Gue tanya pantas nggak hewan liar begini? Kalian mau di kandangin?" tulis Melani Subono belum lama ini.
Berita Terkait
-
Vincent Rompies Ingin Kasus Anak Selesai Secara Kekeluargaan, Melanie Subono Ngegas: Noooooo!
-
Melanie Subono Sempat Diminta 'Diam' Sebelum Akun Twitternua Hilang: Rp2 Miliar Selama Kampanye
-
Akun Twitter Melanie Subono Lenyap: Tanda-tanda Masuk Musim Pesta Nganu
-
Banyak Artis Tetiba Ngurus Polusi Jakarta, Melanie Subono: Berlomba-lomba di Tahun Politik?
-
Geger DPR Minta Kursi Bisnis untuk Berangkat Haji, Melanie Subono Sinis: Padahal Urusan Ibadah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar