Matamata.com - Kepergian Syekh Ali Jaber membawa duka bagi masyarakat Indonesia. Deretan artis ikut berduka mendengar kabar tersebut.
Salah satunya adalah selebgram Rachel Vennya. Lewat Instagram Story, ia mengunggah video saat Syekh Ali Jaber saat hadir dalam podcast Deddy Corbuzier.
Dalam ceramahnya itu, ulama terkenal tersebut berceramah tentang hijab yang dipakai kaum perempuan. Alih-alih menghakimi seorang muslim yang belum berhijab, Syekh Ali Jaber justru berpikir positif dengan muslim yang masih belum berhijab.
Baca Juga:
Irfan Hakim Sempat Mau Donor Plasma Darah untuk Syekh Ali Jaber
Rachel Vennya yang belum lama ini lepas hijab, merasa tenang mendengar pesan dari ulama asal Arab itu. Ibu dua anak tersebut mengaku sampai menangis dengan pesan mendalam dari Syekh Ali Jaber.
"Inna Lillahi wa inna ilayhi raji'un. #selfreminder untuk kita semua. 'Masing masing punya rahasia sama Allah'. Kata-kata yang dari kemaren bikin aku nangis dan diomongin apa aja, selamat jalan Syekh," tulis Rachel.
Istri Niko Alhakim itu dihujat habis-habisan saat memutuskan lepas hijab. Banyak fans-nya yang kecewa dengan keputusan Rachel.
Baca Juga:
Obrolan Terakhir Syekh Ali Jaber dan Taqy Malik: Mau Hadiahkan Ibadah Haji
Bahkan Rachel menerima ucapan kasar dan keterlaluan dari netizen. Rumah tangganya bahkan dirumorkan berada di ujung tanduk.
Beruntung masih banyak yang menghormati keputusan wanita 25 tahun itu. Ia kini merasa lebih tenang mendengar pesan dari Syekh Ali Jaber.
Baca Juga:
Cita-cita Syekh Ali Jaber Sebelum Wafat: Ingin Dimakamkan di Madinah
Berita Terkait
-
Berakting Perdana di Film Horor 'Hutang Nyawa', Rachel Vennya Punya Pengalaman Khusus
-
Rachel Vennya Insecure Punya Dada Besar sampai Operasi, Auto Disindir Netizen: tapi Dipamerin
-
Nyesek! Rachel Vennya Ungkap Dampak tak Punya Ayah Sejak Kecil: Gak Akan Nikah Muda
-
Rachel Vennya Jauh-jauh ke Jepang Beli Tas Sekolah Xabiru yang Mau Masuk SD, Harganya?
-
Fuji dan Rachel Vennya Pamer OOTD: Outfitnya Cupang dan Ubur-ubur
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas