Matamata.com - Venna Melinda jadi salah satu artis yang ditinggal nikah mantan suami dan betah menjanda. Pasca cerai dari Ivan Fadilla, Venna Melinda belum terlihat dekat dengan pria manapun.
Disebut gagal move on hingga nganggur karena sendiri, Venna Melinda tak menganggap hal tersebut jadi masalah. Ia pun santai dan tak terlalu getol mencari pasangan lagi.
"Nanti Insya Allah kalau nanti tante punya jodoh lagi, yang tante cari adalah yang punya karakter. Karena Verrell suka bilang 'Mama ini ngapain nganggur ya. Nggak punya pasangan, ke mana-mana sendiri." ujar Venna Melinda dalam unggahan Youtube Aish TV.
Baca Juga:
Venna Melinda Ucap Ultah ke Febby Rastanty Digoda Calon Mantu: Kok Mirip?
Ibu tiga anak ini pun mengaku dapat banyak pengalaman selama jadi janda. Di balik gagal berumah tangga, ia mendapatkan banyak pelajaran dan membuatnya makin sayang tiga anaknya.
"Tante 8 tahun sendiri, banyak banget pengalaman yang tante dapatkan. Intinya, jodoh itu harus dari Allah. Mata manusia pun selalu salah, 'Oh ya dia gagah kaya' tapi belum tentu sayang sama Verrell, Attala, Vania. Kan beda ya pernikahan kedua itu jauh lebih dipersiapkan, dan nggak bisa asal cuman berdasarkan cinta saja." sahutnya.
Venna Melinda juga menegaskan ia bukannya belum move on. Namun, harus ada sosok nahkoda yang melindungi keluarga dari apapun itu dan ia belum menemukannya.
Baca Juga:
Athalla Naufal Tak Izin Hadiahi Pacar Mobil, Venna Melinda Bilang Gini
"Rumah tangga itu harus ada nahkoda dan itu pasti laki-laki. Kalau imamnya seperti Ammar punya konsep berkeluarga bahwa saya harus melindungi keluarga saya dari apa pun dan kalau itu memang dijaga betul, komitmen, Insya Allah itu akan langgeng." ujar Venna Melinda.
Wah, rupanya bukan belum move on namun Venna Melinda belum ketemu nahkoda yang cocok nih.
Baca Juga:
Serba Pink, Intip 5 Momen Ulang Tahun Vania Athabina Putri Venna Melinda
Berita Terkait
-
Kualitas Public Speaking Verrell Bramasta Tuai Pujian, Sampai Disebut Cocok Jadi Wapres Selanjutnya
-
Verrell Bramasta Dibotak Habis karena Transplantasi Rambut yang Dipastikan Halal dalam Islam, Begini Penampilan Terbarunya
-
Zita Anjani Bikin Konten Spill Isi ATM, Saldo Verrell Bramasta Kalah dari Putri Zulhas
-
Verrell Bramasta Dihujat karena Beli Mobil untuk Ibu Tirinya, Begini Reaksi Venna Melinda
-
Venna Melinda Bangga, Verrell Bramasta Belikan Mobil ke Ibu Sambungnya: Nggak Masalah
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya