Matamata.com - Kabar duka tengah menyelimuti keluarga aktris cantik Prisia Nasution. Kerabat dekat Prisia Nasution, Todung Pandjaitan meninggal dunia di usia 62 tahun, Minggu (11/6/2021) sekitar pukul 09.57 WIB.
Lewat Instagram pribadinya, Prisia Nasution mengunggah kabar duka tersebut. Foto di depan peti jenazah dan di depan foto mendiang Todung Pandjaitan diunggah oleh artis 36 tahun itu.
"Banyak duka tahun ini..Persis 2 bulan kemudian, 11 april bang Todung nyusul mamanya (inang boruku) yang pergi duluan 11 february. Tapi semua duka pasti berakhir bahagia karena bang todung emang dari dulu anak mama.. hubungan mama dan anak sampai maut pun ngga bisa pisahkan mereka.. bang Todung juga pergi dengan senyum. Cucu opung kurang lagi satu bang.. tapi semuanya untuk yang terbaik.. Sayang abang.. dari adikmu," tulis Prisia Nasution di Instagram pribadinya, hari ini (12/4/2021).
Baca Juga:
4 Bukti Nyata Chef Renatta Mirip Prisia Nasution, Bak Pinang Dibelah Dua
Todung Pandjaitan sendiri merupakan tokoh musisi yang cukup terkenal dan berpengaruh di Tanah Air. Sejumlah penyanyi terkenal seperti Hari Moekti, Nicky Astria, hingga Syaharani telah diproduseri oleh musisi yang spesialis memainkan instrumen musik bass ini.
Mengutip dari Wikipedia, Todung Pandjaitan lulus dari Dick Grove School of Music, Los Angeles, Amerika Serikat tahun 1989, spesialisasi program instruksi bass. Selain itu, ia juga merupakan lulusan strata pertama jurusan desain grafis dari Universitas Woodbury di Los Angeles tahun 1988.
Beberapa hal terkait industri musik yang ditangani Todung, di antaranya manajemen artis, produksi rekaman, dan bisnis musik. Pada tahun 1990, Todung mendirikan perusahaan manajemen artis yang pertama di Indonesia, yaitu PT Art Circle Network (ARCI), yang masih aktif hingga kini.
Baca Juga:
Soal Mantan Nikah, Prisia Nasution Sindir Samuel Rizal dan Yeslin Wang?
Berita Terkait
-
Prisia Nasution Jadi Hakim di Film 'Sang Pengadil': Melakukan Hal Tidak Biasa untuk Mengungkap Kebenaran
-
Prisia Nasution dan Arifin Putra Bakal Jadi Hakim di Film 'Sang Pengadil', Ini Persiapannya
-
11 Aktris Indonesia Pernah Akting Jadi Istri Presiden, Cantiknya Elegan
-
Dulu Dicerai Juragan Bioskop gegara Diduga Suka Dugem, Artis Ini Kini Bahagia Nikahi Aktor Malaysia
-
8 Potret Aktris Indonesia Pakai Seragam Tentara, Gagah tapi Tetap Cantik!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar
-
Aurel Hermansyah Hadiri Lamaran Thariq dan Aaliyah, Auranya Mahal Kayak Ibu Pejabat