Matamata.com - Tampaknya isu perselingkuhan yang melibatkan personel Sabyan Gambus, Nissa Sabyan dan Ayus Sabyan sudah mulai mereda. Nissa Sabyan sendiri sudah mulai berani tampil di hadapan publik beberapa kali.
Nissa Sabyan muncul lewat sambungan video call di acara Voice of Ramadan belum lama ini. Dia memang sempat menjadi juri di acara tersebut tahun lalu.
Iis Dahlia menyambut antusias kemunculan Nissa Sabyan. Pedangdut yang juga jadi juri di acara tersebut pun langsung mengajak pelantun Ya Maulana itu bergosip.
Baca Juga:
Setelah Diterpa Gosip Miring, Nissa Sabyan Percaya Diri Tampil di Acara TV
"Nissa Mamah Isda mah kangen gosip, pengin gosip antar cewek," ucap Iis Dahlia disambut tawa Nissa Sabyan. "Alemong yaa," timpal Nissa Sabyan.
Sayangnya obrolan mengenai itu tidak berlanjut. Terkait gosip yang akan diobrolin bareng Nissa Sabyan juga tak dibocorkan oleh ibunda Devano Danendra tersebut.
Hanya saja Nissa Sabyan mengaku kabarnya sehat dan baik-baik saja. Ia juga menyebut hanya sibuk dengan grup Sabyan Gambus saat ini. "Alhamdulillah sehat, Nissa sibuk puasa sama di grup Sabyan Gambus aja," kata Nissa Sabyan.
Baca Juga:
9 Lagu Religi Terbaru 2021: dari Lesti Kejora sampai Nissa Sabyan
Diketahui atas kabar dirinya menjadi orang ketiga dalam rumah tangga Ayus Sabyan dan Ririe Fairus, Nissa Sabyan sama sekali tak melakukan klarifikasi. Padahal isu tersebut sempat bikin publik heboh.
Apalagi Ayus Sabyan dan Ririe Fairus kini sudah resmi bercerai. Keluarga menyebut penyebabnya adalah Nissa Sabyan. Nissa hanya melakukan promosi lagu terbaru Sabyan Gambus sekalinya muncul di media.
Baca Juga:
Aldi Taher Ajak Nissa Sabyan Nikah, Istri Ungkap Isi Hati: Lama-lama Geli
Berita Terkait
-
Sempat Malu Punya Ibu Iis Dahlia, Devano Danendra Sampai Stres Menahun: Gue Nggak Punya Teman
-
Sahur Tanpa Makeu Up, Wajah Iis Dahlia Jadi Sorotan: Ganteng
-
Pakai Hijab, Wajah Eca Aura Mirip Nissa Sabyan Netizen Auto Kesal
-
Bak Kembar Identik! Eca Aura Pakai Hijab dan Kacamata Mirip Banget Nissa Sabyan: Wajah Aja, Kelakuan Jangan
-
Viral! Salah Lirik Lagu 'Ramadhan Tiba', Ini Respons Iis Dahlia
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya