Matamata.com - Zaskia Sungkar bersama dua adiknya, Shireen Sungkar dan Yusuf langsung ke rumah sang ayah, Mark Sungkar begitu mendengar kalau ayah mereka sakit.
Hal ini dibeberkan istri Mark Sungkar, Santi Asokamala melalui postingan di akun Instagramnya pada Kamis (7/10/2021).
Santi di postingan itu sambil mengunggah foto kebersamaan mereka yang sudah tampak bahagia.
Baca Juga:
Zaskia Sungkar Heboh Ketemu Arya Saloka, Shireen Sungkar: Malu-maluin!
Hanya saja Santi tak menjelaskan Mark Sungkar sakit apa hingga anak-anaknya langsung datang ke rumah.
Dari postingan itu pula, Santi mengungkapkan kalau kondisi Mark Sungkar langsung membaik karena bisa bertemu dengan ketiga anaknya.
"Obat mujarab bagi orang tua tuh ketemu anak MaaSyaa Allah.. denger Papa nya sakit langsung didatengin, cerah deh Papa," tulis Santi Asokamala disisipi emoji love.
Baca Juga:
Gemasnya Ukkasya Anak Zaskia Sungkar Duduk Sendiri, Diapit Bantal Sultan
Beberapa netizen ikut mendoakan agar Mark Sungkar selalu sehat.
"Masyaallah, sakit apa si Om, Santi? Inshaallah kheir," komentar netizen.
"MashaAllah sehat-sehat teh @santiasokamala dan opa @marksungkar, rukun selalu yah keluarganya," komentar netizen lain.
Baca Juga:
7 Potret Anak Angkat Zaskia Sungkar dan Irwansyah Jarang Tersorot
Namun tak jarang dari mereka yang salfok dengan paras The Sungkar Family ini. Pasalnya mereka tampil polosan tanpa makeup dan tetap menawan.
"Muka Natural Semua Masyaallah Cantik Alami," sanjung netizen lainnya.
Baca Juga:
5 Potret Zaskia Sungkar ke Labuan Bajo, Ukkasya Bergaya di Atas Kapal
Berita Terkait
-
Dicap Pasutri Jorok, Netizen Ternyata Tertipu Gimik Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar: Marketing S3
-
Pamit Pergi Haji, Nagita Slavina Auto Mewek Dibisiki Zaskia Sungkar: Semoga...
-
Kulkas Kotor Teuku Wisnu dan Shireen Sungkar Bikin Heboh, Klarifikasinya Dinyinyiri: Melucu tapi Tidak Lucu
-
Asyik Bercengkrama dengan Lesti Kejora, Adab Shireen Sungkar Abaikan Orang Lain Minta Salaman Jadi Gunjingan
-
Aldi Taher Jadi Model dan Jalan di Catwalk Disanjung Zaskia Sungkar, tapi Beda dengan Penonton: Dia Serius Malah Pada Ketawa
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas