Matamata.com - Lama tak terdengar kabarnya, Rio Ramadhan membuat publik heboh di awal tahun 2022. Bagaimana tidak, di media sosial sempat beredar kabar bahwa Rio Ramadhan meninggal dunia.
Tapi kabar tersebut kemudian dibantah oleh Rio lewat Instagram Story. Mantan pacar Rahmawati Kekeyi itu mengabarkan bahwa berita dirinya meninggal hanya hoaks dari oknum tidak bertanggaung jawab.
Rio Ramadhan pun menegaskan bahwa akun Instagram miliknya sempat kena hack sampai akhirnya beredar berita hoaks tersebut.
Baca Juga:
Boy William Unggah Foto Ziarah ke Makam Adik, Posenya Ramai Dikritik
Beragam komentar pun diberikan oleh netizen terkait kabar tersebut. Ada beberapa yang menduga Rio sendiri yang membuat hoax tersebut karena ingin terkenal lagi.
Artis Lutfi Agizal ikut menanggapi kabar hoaks tersebut. Ia melempar sentilan pedas untuk Rio lewat Instagram Story.
"Ternyata posting IGs issue dirinya meninggal udah dari kemarin. Kalau IG ke hack buru-buru diinfoin ke temen-temen lainnya. Jangan malah buat konten issue meninggal," tulis Lutfi Agizal di Instagram, Minggu (2/1/2022).
Baca Juga:
Istri Samuel Zylgwyn Umumkan Hamil Anak Kedua, Banjir Ucapan Selamat
Di akhir unggahannya, Lutfi Agizal meminta Rio agar tak nge-prank malaikat. "Lain kali malaikat jangan di-prank ya R!O, it's not funny," pungkasnya.
Sementara itu, Rio Ramadhan mulai dikenal publik setelah menjalin kasih dengan Kekeyi. Kala itu Rio sempat dianggap hanya numpang pansos kepada Kekeyi yang memang sedang naik daun.
Baca Juga:
10 Pesona Cassandra Lee, Sempat Dikira Artis CA yang Terseret Prostitusi
Berita Terkait
-
Lutfi Agizal Joget sama Kader Partai, Salshadilla Juwita Ngilu: Seram dan Mentalnya Tidak Stabil
-
Lihat Lutfi Agizal di Video Kader PAN yang Viral, Salshadilla Juwita Panas: Gak Harusnya Jadi Wakil Rakyat
-
Arie Kriting Bangun Rumah Mewah, Rio Ramadhan Eks Kekeyi Punya Jabatan
-
10 Potret Terbaru Rio Ramadhan, Mantan Kekeyi yang Punya Jabatan Mentereng di Usia Muda
-
Gagah Pakai Jas, Rio Ramadhan Mantan Kekeyi Pamer Jabatan Mentereng: Panutan Anak Bangsa!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya