Matamata.com - Keluarga Ruben Onsu dan Sarwendah kedatangan tamu spesial yakni Titi Kamal. Mereka pun menyambut istri Christian Sugiono itu dengan menyiapkan banyak makanan dan jajanan.
Titi Kamar yang pertama main ke rumah Sarwendah takjub karena akan dijamu sebanyak itu dengan makanan-makanan enak.
Di sela-sela perbincangan Titi Kamal dan Sarwendah, Betrand Peto ikut nimbrung. Menariknya, anak angkat Ruben Onsu ini malah menggombali Titi Kamal.
Baca Juga:
Ruben Onsu Siapkan Proyek Besar untuk Betrand Peto Jelang Sweet Seventeen
Momen itu saat Sarwendah mengenalkan produk minuman tradisional cendol milik Betrand Peto.
"Si Nyondolnya (Cendol) manis kaya aunty," ucap Betrand di hadapan Titi Kamal dan Sarwendah.
Titi Kamal meski digombali anak remaja tetap saja dia tersenyum tipis. "Wah bahaya nih, gede dikit bakalan banyak cewek-cewek antri nih," ucap perempuan yang akrab disapa Titi ini.
Baca Juga:
Ruben Onsu Berharap Anaknya Terjun di Entertainment, Imbas Betrand Peto 'Banting Setir'?
Tak cuma sekali, penyanyi yang akrab disapa Onyo itu kemudian kembali menggombali Titi Kamal saat memberikan hp yang tergeletak di meja begitu saja.
"Aunty handphone-nya jangan ditaruh sini. Aku menjaga handphone ini seperti menjaga hati kamu," celetuk Betrand bikin Titi kaget.
"Tuh kan anak ini, benar-bener romantis," ucap Titi Kamal.
Baca Juga:
5 Potret Betrand Peto Ikut Ayah Rapat, Ikut Aktif Bertanya saat Meeting
Sarwendah yang ada di sana juga ikut ngakak karena tingka putra sulungnya.
"Duh anak aku ini. Aku nggak ngerti belajar dari mana. Ayahnya nggak kayak gitu," beber Sarwendah.
Beberapa netizen yang melihat aksi Betrand Peto gombalin Titi Kamal ikut ngakak.
Baca Juga:
Ditodong Betrand Peto Beli Klub Bola, Begini Reaksi Ruben Onsu
"Si onyo rayuannya keluar ya nyo," komentar netizen. "Onyooo bisa aja," celetuk netizen lain.
Berita Terkait
-
Ruben Onsu Asik di Korea bareng Inara Rusli, Plan Cerai Kian Mangkir: Kasian Sarwendah-Onyo jadi Kambing Hitam
-
Bangga Anaknya Dikuliahkan di Kampus Mahal oleh Ruben Onsu, Ayah Betrand Peto Lakukan Ini
-
Sarwendah Pamer Foto Bareng Ruben Onsu dan Anak-anak Auto Bikin Fans Girang: Jangan Cerai Bunda!
-
Sarwendah Akui Operasi Plastik di Korea Selatan, Sebut Bukan karena Cerai dengan Ruben Onsu
-
Rumor Ruben Onsu Cabut Gugatan Cerai: Hoaks atau Ada Harapan Rujuk?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas