Matamata.com - Viral kembali video lawas Andhika Pratama menginterogasi hubungan Andre Taulany dengan Ussy Sulistiawaty.
Mulanya, Andhika Pratama terheran-heran saat melihat adegan mesra Andre Taulany dengan Ussy Sulistiawaty saat syuting OVJ.
"Waktu itu, dia jadi bintang tamu terus kalian bermain gimmick gitu. Gua no hard feeling sih, tapi apa yang sebenarnya terjadi sih?" kata Andhika Pratama.
Baca Juga:
Putri Andhika Pratama Akhirnya Bikin Instagram, Ussy Tagih Janji
Mendengar hal itu, Ussy Sulistiawaty langsung membantah adanya hubungan asmara dengan Andre Taulany di masa lalu.
"Emang gak ada apa-apa. Gara-gara kang Sule waktu itu," balas Ussy Sulistiawaty ditilik dari YouTube Ussy Andhika Official.
Menurut aktris 40 tahun ini, adegan mesra dengan Andre Taulany hanya sebatas akting untuk menghibur pemirsa televisi.
Baca Juga:
Andhika Pratama Kenang Awal Pacari Ussy Sulistiawaty, Dua Tahun Kucing-kucingan
"Namanya entertainer, kita harus bisa diceplokin di mana pun. Nah, ketika ada yang mancing ya diterusin. Tapi, itu kan becandaan," sambungnya.
Sementara itu, Andre Taulany membeberkan bahwa dirinya pernah hangout bareng Ussy Sulistiawaty di masa lalu.
Akan tetapi, Andre Taulany menegaskan tidak pernah menjalin hubungan asmara dengan Ussy Sulistiawaty.
Baca Juga:
Ussy Kenang Zaman Pacaran sama Andhika Pratama: Aku Dikatain Janda Gatel
"Kayaknya ini perlu diklarifikasi nih biar gak ada yang aneh-aneh. Ussy dulu ratu iklan, terus waktu itu gue vokalis band. Gue jalan sama Ussy, tapi gak pacaran. Terus main sinetron," ucap Andre Taulany.
Konten video tersebut diunggah ulang oleh akun TikTok @malau_amore dengan mendapat atensi 245 ribu lebih tayangan dan 21 komentar netizen.
"Aku gak yakin 100 persen di antara mereka gak ada apa-apa," tulis seorang netizen, "Saya mencium aroma TTM," balas netizen lain, "Emang pernah PDKT tapi gak pacaran," ujar netizen yang lainnya.
Baca Juga:
10 Tahun Menikah, Andhika Pratama dan Ussy Sulistiawaty Unggah Kenangan
Berita Terkait
-
Ussy Sulistiawaty Berhasil Ikut Event Maraton Dunia, Andhika Pratama: Jauh-jauh ke London Mau Beli Ini Pakai Keringat
-
Disebut Teriaki Mobil Andre Taulany saat Pemakaman Babe Cabita, Oki Rengga Minta Maaf Jadi Melebar ke Mana-mana
-
Sambut Idul Fitri, Gaya Ussy Sulistiawaty Saat Masak Bikin Salfok
-
Harta Kekayaan Andre Taulany Disebut Hampir Capai Rp2 Triliun Bikin Kaget dan Dipertanyakan
-
Andre Taulany Pamer Foto Bareng Anak Ceweknya, Parasnya Bikin Kaget: Dulu Imut-imut, Sekarang Begini
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya