Matamata.com - Lucinta Luna akhirnya merlilis wajah barunya yang selama ini tertutup perban selepas menjalani operasi plastik. Ia pun dengan bangga memperlihatkan perubahan di wajahnya dan merasa seperti orang yang terlahir kembali.
Dalam sebuah video yang tayang di kanal Youtube milik Boy William, Lucinta Luna untuk pertama kalinya memperlihatkan wajahnya.
Dengan percaya diri, ia menyebut bahwa wajahnya sangat cantik hingga mengalahkan kecantikan salah satu pesohor Korea Selatan, Lisa BLACKPINK.
Baca Juga:
Belum Setahun, Adik Ipar Kecewa Istri Sapri Diam-Diam Sudah Menikah Lagi
"Bagus, kan? Kayak Lisa, kan? Lisa BLACKPINK yang aslinya aja masih kalah cantik ama gue," tanya Lucinta Luna melansir tayangan YouTube BW, Kamis (7/4/2022).
Lucinta Luna pun kesal karena Boy William justru mengejek wajahnya seperti ondel-ondel. Meskipun begitu, maksud Boy mengatakan wajah Lucinta Luna seperti ondel-ondel hanyalah candaan belaka.
"OH my God! Lo mau tahu kayak apa lo sekarang? Kayak ondel-ondel," balas Boy William.
Baca Juga:
Jumlahnya Bikin Melongo, Vicky Prasetyo Terima Bayaran Usai Keok Lawan Azka Corbuzier
"A****g lo! Lo enggak ngehargain usaha gua. Belom bisa ketawa lebar Boy," sambungnya.
Lucinta Luna menjelaskan bahwa ada banyak bagian wajahnya yang dipermak sehingga lebih senang disebut ganti kepala. Ia juga menjelaskan bagaimana proses wajahnya dioperasi hingga mengalami perubahan tersebut.
"Kepala gue nih dibelek, dibuka topeng muka gue, semuanya itu dipotong-potong yang ada di tengkorak gua, terus dimasukin benda apa gue enggak tahu," ujarnya.
Berita Terkait
-
Bikin Nyesek, Tangisan Mahalini di Atas Panggung
-
Pantas Cantik Banget, Mahalini Pernah Lakukan Empat Perawatan Wajah Sebelum Operasi Plastik
-
Umi Kalsum Izinkan Boy William Dekati Ayu Ting Ting Lagi, tapi Pakai Syarat: Doain Aja Jadi Mualaf
-
Sarwendah Akui Operasi Plastik di Korea Selatan, Sebut Bukan karena Cerai dengan Ruben Onsu
-
Wajah Baru Sarwendah setelah Oplas malah Banjir Cibiran: Padahal Cantik Pas Natural
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas