Matamata.com - Girl group IVE mendadak jadi perhatian KPopers Indonesia. Grup rookie yang sedang naik daun itu meng-cover lagu milik Tiara Andini yang berjudul 'Merasa Indah'.
Video tersebut diunggah oleh channel YouTube 1TheK Originals. Meski tak menyanyikan full lagu 'Merasa Indah', tapi IVE langsung jadi pusat perhatian.
Keempat member IVE, Yujin, Liz, Gaeul dan Wonyoung sangat merdu saat menyanyikan lagu 'Merasa Indah'. Terlebih pelafalan mereka saat menyanyikan lagu berbahasa Indonesia terdengar sangat baik.
Baca Juga:
Kasus Tuduhan Bullying Belum Selesai, Kim Garam LE SSERAFIM Diduga Pernah Ledek Grup IVE
Ternyata Tiara Andini mengetahui lagunya dicover oleh IVE. Lewat Instagram Story, Tiara pun mengungkapkan kegirangannya hingga berterima kasih kepada grup asuhan Starship Entertainment itu.
"Lagu 'MERASA INDAH' di cover IVE (emoji nangis)," tulis Tiara.
"Suatu kehormatan bagi saya, terima kasih banyak," lanjut Tiara dengan Bahasa Korea.
Baca Juga:
Lucinta Luna Oplas Ingin Mirip Lisa BLACKPINK, Netizen: Tapi Jadinya Kayak Wonyoung IVE
Tiara sendiri memang menikmati lagu-lagu KPop. Ia tak menyangka lagunya bakal dicover oleh idol KPop.
Berkat dicover IVE, lagu 'Merasa Indah' langsung menduduki trending topic. Tiara pun semakin senang.
Diketahui IVE tak hanya mengcover lagu berbahasa Indonesia saja. Mereka juga menyanyikan lagu dari berbagai negara seperti Jepang, Thailand, Itali, Inggris dan Amerika dalam video tersebut.
Baca Juga:
Lirik Lagu LOVE DIVE - IVE
Sementara itu, IVE kini sedang disibukan promosi album 'LOVE DIVE'. Grup beranggotakan 6 member tersebut kembali mencuri perhatian dan lagunya sukses menduduki chart musik Korea hingga mancanegara.
Berita Terkait
-
Usai Menang di Melon Music Awards 2024, IVE Siap Comeback Januari 2025
-
Netizen Protes Aaliyah Massaid Jadi Bridesmaid Mahalini, Lyodra Ginting Muncul di Acara Resepsi
-
Terungkap Alasan Rumah Orangtua Alshad Ahmad Dijual Rp300 Miliar, Raffi Ahmad: Mau Bagi-bagi Warisan
-
Beredar Video Tiara Andini dan Arsy Widianto Menikah
-
Aksesoris Kuku Harga Rp3 M Dipakai Cuci Piring, Tiara Andini Kaget
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas