
Matamata.com - Rumah tangga pedangdut Dewi Perssik dan suaminya, Angga Wijaya dikabarkan tengah berada dalam prahara. Dewi Perssik diisukan digugat cerai Angga Wijaya di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Saat dimintai konfirmasi, keduanya masih bungkam terkait isu tersebut. Namun sebelum kabar soal keretakan rumah tangganya mencuat, Dewi Perssik sempat terlibat obrolan bersama teman-temannya di acara Pagi Pagi Ambyar.
![Dewi Perssik [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/06/21/20280-dewi-perssik.jpg)
Dalam acara tersebut Dewi Perssik banyak keceplosan soal kekesalan hatinya. Saat bintang tamu acara Masayu Anastasia menyinggung soal tanggung jawab laki-laki, Dewi Perssik tampak antusias menanggapi.
Seolah ia setuju dengan semua pernyataan Masayu Anastasia saat menyebut mantan suaminya kurang memberi perhatian dan tanggung jawab. Bahkan Dewi Perssik memberi catatan khusus.
"Namanya perempuan kan pengin diperhatiin, dimanja, disayang," kata Masayu Anastasia dikutip dari YouTube Trans TV Official beberapa waktu lalu.
"Catet tuh," timpal Dewi Perssik.
Baca Juga:
Diisukan Cerai dari Angga Wijaya, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
Rian Ibram pun menimpali emosi pedangdut yang dikenal dengan goyang gergajinya itu. Menurutnya, Dewi Perssik harus gamblang menyampaikan pesan di depan kamera untuk seseorang yang sedang menontonnya di rumah.
"Eh catet ya buat para laki-laki, suami-suami, sayangi bini kamu. Manjain, perhatiin," seru Dewi Perssik.
Kemudian, suasana makin heboh saat Masayu Anastasia mengungkit soal tanggung jawab laki-laki pada istrinya. Sebab, nafkah batin bukan hanya soal hubungan suami istri.
"Tuh denger. Gue kasih tahu ya, ini kita perempuan, laki-laki inget, tanggung jawab itu berbeda dengan nafkah batin nafkah lahir," tegas Dewi Perssik.
"Tanggung jawab sebagai lelaki itu melindungi perempuannya, mengamankan, memanjakan, 'gue laki-laki nih' ya punya harga diri dong," imbuhnya lagi.
Rian Ibram kembali menenangkan Dewi Perssik. Ia pun keceplosan dan mengimbau Dewi Perssik untuk berbaikan meski tak menyebut sosok yang dimaksud.
Baca Juga:
Mak Jleb, Arya Saloka Gantian Balas 'Sindiran' Amanda Manopo?
"Iya wi (Dewi), sabar wi, ya Allah. Lu baikan dah," ujar Rian Ibram sambil merangkul Dewi Perssik.
Berita Terkait
-
Arya Saloka Gugat Cerai Putri Anne, Ini Alasannya
-
Sedih! Berurai Air Mata, Asri Welas Sesali Keputusannya untuk Bercerai dengan Galiech
-
Wow! Dapat Gaun Seksi Seharga Rp100 Juta dan Lipstik Merah Maroon, Dewi Perssik Sumringah
-
Wow! Dewi Perssik Tampil Seksi dengan Busana Karya Desainer Ririn Rinura, Ini Dia Pose-posenya
-
Sarwendah Pamer Foto Bareng Ruben Onsu dan Anak-anak Auto Bikin Fans Girang: Jangan Cerai Bunda!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
El Rumi Santai, Syifa Hadju Merasa Tertekan Sering Ditanya Soal Rencana Pernikahan
-
Dibalik Rencana Pernikahan di Bali, Maxime Bouttier Akui Sempat Dapat Ancaman dari Kakak Luna Maya
-
Meriam Bellina Ungkap Rahasia Karier dan Pilihan Hidup Tanpa Manajer: Saya Lebih Nyaman Mandiri
-
Luna Maya dan Maxime Bouttier Resmi Urus Surat Nikah di KUA Mampang, Isyaratkan Pernikahan Makin Dekat
-
Ternyata Bukan Agama Resmi, Gading Marten Akui Keyakinannya Berbeda dari Kebanyakan Orang Indonesia