Matamata.com - Chandra Liow akhirnya buka suara terkait rumor yang menuding dirinya melakukan tindakan kekerasan terhadap mantan kekasihnya, Inayma. YouTuber ternama itu siap menggelar jumpa pers untuk meluruskan rumor tersebut.
Untuk diketahui, sebelumnya Inayma mengaku pernah diajak mati bareng oleh mantan kekasihnya yang merupakan seorang YouTuber. Unggahan Inayma di Twitter itu langsung menyeret nama Chandra Liow sebagai mantan kekasihnya.
Baca Juga:
Lesti Kejora Disebut Punya Aura Pemaaf, Bagaimana Akhir Kasusnya dengan Rizky Billar?
Menanggapi rumor yang beredar tentang dirinya, Chandra Liow menegaskan semua tuduhan tersebut tidak benar. YouTuber 29 tahun itu siap mengadakan konferensi pers.
"Saya mendapati rumor yang tersebar di social media Twitter, yang secara tidak bertanggung jawab telah menggiring opini dan mengasosiasikan saya dengan hal 'abuse' dan sebagainya," tulis Chandra Liow di pengumuman yang diposting, Sabtu (1/10/2022).
"Dengan ini, saya siap memberikan klarifikasi bahwa semua tuduhan itu tidak benar. Saya akan menggelar press conference untuk membuktikan semuanya," lanjutnya.
Baca Juga:
Berita Duka, Ibu Kandung Gading Marten Meninggal Dunia: Kekal Kenangannya
Chandra Liow akan menggelar konferensi pers pada Minggu (2/10/2022) pukul 20:00 WIB. Dia akan buka-bukaan tentang semua yang dituduhkan Inayma padanya.
"Semua bukti foto, chat, dan semua yang telah dilampirkan oleh penuduh di social media, yang secara disengaja maupun tidak disengaja, mengarah kepada saya, akan saya buka dengan gamblang secara resmi," ungkap Chandra Liow.
"Langkah ini saya ambil dikarenakan berita yang telah tersebar secara tidak bertanggung jawab sudah berdampak kepada kehidupan pribadi dan profesional saya," tandasnya.
Baca Juga:
Viral Lagi Ramalan Hard Gumay Bahas Aktor Inisial R Banyak Masalah, Rizky Billar?
Berita Terkait
-
Andovi, Jovi serta Chandra Liow Kembali Persembahkan 'Epic Rap Battles of Presidency 2024', No Golput!
-
Luruskan Kesalahpahaman, Inayma Sebut Chandra Liow Bukan Sosok Pacar Kasar yang Ia Maksud
-
Profil dan Biodata Inayma, Mantan Chandra Liow yang Ngaku Diajak Mati Bareng
-
Denise Chariesta Jadi Selingkuhan, Chandra Liow Dituduh Lakukan Kekerasan
-
Ajak Mati Bareng Sang Mantan Kekasih, Chandra Liow Dituding Lakukan Tindak Kekerasan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas