Matamata.com - Aldi Taher gercep setelah mendengar Aldilla Jelita, istri Indra Bekti melakukan penggalangan dana demi biaya berobat suaminya di Rumah Sakit Abdi Waluyo, kawasan Menteng, Jakarta Pusat.
Aldi Taher salah satu orang pertama yang memberikan sumbangan berupa duit untuk pengobatan Indra Bekti lewat aksi galang dana yang dilakukan Aldilla Jelita.
Dalam postingannya, Aldi Taher menunjukkan struk bukti transfer ke rekening milik Aldilla Jelita. Jumlahnya memang tak banyak, hanya Rp 1 juta.
"So what? Bismillah. Semangat selalu kak Dhila. Apapun yang terjadi, Insya Allah kita akan selalu ada buat kalian," kata Aldi Taher lewat akun Instagramnya
Aksi penggalangan dana yang dilakukan Aldilla jelita memang sempat tuai cibiran. Apalgi, dia memiliki aset dan kekayaan yang bisa saja dijual untuk biaya pengobatan Bekti. Namun, Aldi Taher minta Aldilla tak mempedulikan hal tersebut.
Dalam postingannya, Aldi Taher juga menyenggol nama Raffi Ahmad, Baim Wong, dan Nikita Mirzani. Dia berharap, ketiga artis papan atas yang disebutkan namanya juga turu memberikan sumbangsih kepada Indra Bekti.
Aksi Aldi Taher pun menuai reaksi positif dari netizen. Bukan masalah jumlah yang disumbangkan melainkan kepedulia Aldi kepada musibah yang menderita ke sesama.
Aldi Taher malah diminta menyebut nama artis lain untuk ikut membantu meringankan penderitaan Bekti.
"Sejuta itu gede, bisa menggerakkan beberapa teman artis kalau bang Aldi tag semua," kata seorang netizen.
"Berapa pun, yang penting ikhlas. Cepat sembuh buat ka Indra Bekti," timpa netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Gibran Rakabuming Apresiasi Konser Amal dan Film Timur untuk Korban Bencana Sumatera
-
Hadirkan 8 Lagu, Wawan Woker Rambah Dunia Tarik Suara
-
Peduli Bencana Alam di Sumatera, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Kirim Bantuan Rp15 Miliar
-
Raffi Ahmad Tegaskan Storytelling Jadi Kunci Eratkan Hubungan Orang Tua dan Anak
-
Beri Hadiah Ratusan Juta, Raffi Ahmad dan Nagita Gandeng Legenda Sepak Bola Italia di 'Padel Wars'
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season